Selimut kabut memenuhi halaman rumah
Dinginnya menusuk tulang
Tetes embun di daun belum lagi kering
Karena sang surya malu-malu hadirAku bergegas menembus pagi
Disela-sela hiruk pikuk karyawan
Berebut menaiki angkutan umum
Dan bunyi klakson kendaraanSaat-saat indah menjelang pagi
Saat lonceng sekolah bertalu-talu
Aku pun bergegas ke kelas
Membuka catatan kemarin*
Puisi waktu kelas 7 :v
By: me
KAMU SEDANG MEMBACA
Rangkaian Kata
PoetryKu akui aku bodoh telah melepasmu. Aku menyesal telah melepasmu. Perasaan ku masih sama pada saat kita pertama bertemu. Ku harap kau pun begitu. Kau tahu? Betapa menyiksa aku kehilanganmu. Kau tahu? Kau tak pernah tergantikan dalam hatiku. Kau tahu...