Membuat Draught of Living Death

1.7K 56 1
                                    

Draught of Living Death (Tegukan Hidup Bagai Mati) : Bahannya termasuk asphodel yang dituang ke dalam wormwood, akar valerian, dan kacang sopophorous. Efeknya menyebabkan si peminum tertidur pulas. Diajari di kelas enam, instruksinya dapat ditemui di halaman 10 Pembuatan Ramuan Tingkat-Lanjut (Anvanced Potion Making), tetapi ada yang salah dengan cara mengambil sari kacang sopophorousnya (harusnya dikeprek). Kacangnya dimasukkan setelah tujuh kali pengadukan berlawanan jarum jam. Bila sudah masak, maka uapnya akan berwarna kebiruan. Warna idealnya setelah setengah jalan pembuatan adalah sewarna blackcurrant, yaitu ungu pekat. Dan setelah pembuatannya sudah selesai, warnanya akan berubah menjadi sewarna lilac dan pada akhirnya, "jernih seperti air".

ALAT:
-Pisau
-Pengaduk
-Tungku
-Kuali
-Sendok takar
-Lap (kalau-kalau ada bahan yang tercecer)

BAHAN:
(Tergantung dari berapa banyak kuantitas ramuan yang ingin dihasilkan.)
resep disini menghasilkan 1 slot (20ml)
 5gr Ashpodel
7gr Wormwood
6gr Valerian Roots
8buah Sopophorous Beans

CARA PEMBUATAN :
1.campurkan wormwood dengan valerian roots
2.tambahkan sedikit perasan sopophorous ,gencet saja memakai pisau
3.terakhir baru masukin ashpodel .aduk melawan arah jarum jam tunggu sampe uap nya jadi warna biru.aduk sampai warna ramuan ungu gelap (ramuan setengah matang)
4. tunggu sampai ramuan berwarna saperti air.

Ramuan di Harry PotterTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang