____♡0♡____
Terlihat dua orang sedang masuk kebutik baju pernikahan.
Yura nampak sedang berbincan-bincang dengan pelayan disana,sedangkan Chanyeol asik dengan handphonenya.Yura sedikit bingung,karna gaun pernikahan disini sangat bagus-bagus dan mahal.*Ceklek (bayangin aja pintu kebuka 😊)
Nampaklah seorang wanita paruh baya seperti ibu Yura namun lebih sedikit muda dan cantik. Dia tersenyum melihat Yura dan menghampirinya. Yura dipeluk oleh wanita itu. Yura sedikit bingung kenapa ia dipeluk oleh wanita ini siapakah dia, itu yang ada dipikiran Yura."Yura kau sangat cantik sekali,aku tak salah menjodohkanmu dengan Chanyeol"
Perkataan wanita itu membuat Yura berpikir jika ini adalah eomma Chanyeol. Karena sejak pertemuan waktu itu ia sama sekali tak melihat wanita dihadapanya ini."Kau nampak bingung sayang,,,aku adalah eomma Chanyeol.Eomma mertuamu"
Terang wanita itu.Yura nampak tersenyum dan menganggukkan kepala."Mianhae eommanim, Yura nampak bingung karna baru pertama bertemu dengan eommanim"
Yura sedikit membungkuk kan badan karna tidak sopan dengan eomma Chanyeol."Tak usah seperti itu, mianhae eomma tidak datang ketika acara pertemuan kita. Emma ada proyek di Amerika,jadi tak bisa datang"
Nyonya Park menjelaskan ketika tidak ikut sertaan disaat waktu pertemuan pertama keluarganya dengan keluarga Yura."Tidak apa eommanim, sekarangkan eommanim sudah datang. Oh iya,, eomma bantu Yura buat milih gaun ya.."
Yura pun mengeluarkan jurus andalanya untuk merayu Nyonya Park. Nyonya Park sedikit terkekeh melihat Menantunya Yura sedang ber aegyo ."Sudah hentikan itu mumbuat Eommanim tertawa"
"Apakah gaun ini cocok denganku eommanim?"
Tanya Yura pada Nyonya Park.
Nyonya Park sedang melihat dan memutari gaun itu. Nyonya Park tersenyum."Gaun ini sangat cocok dibadan mu Yura"
Perkataan Nyonya Park membuat Yura tersenyum cerah. Yura menoleh kearah Chanyeol namun Chanyeol masih asik dengan handphonenya.Nyonya Park menyadari jika sedari tadi Yura menoleh ke arah Chanyeol."Chanyeol sayang,,, gimana dengan gaun pernikahan yang Yura pakai? Bagaimana menurutmu?"
Tanya Nyonya Park kepada anaknya Chanyeol.
Chanyeol menoleh dan sedikit berfikir lalu tersenyum ke arah Nyonya Park dan Yura."Bagus"
Hanya itu yang keluar dari mulut Chanyeol. Singkat dan padat, tak salah jika Chanyeol dijuluki Batu Es , memang ia sangat dingin dan sedikit bicara. Tapi jangan diragukan lagi walaupun dia dingin tapi sangat banyak wanita yang mengantri untuk jadi kekasihnya, namun ia selalu tolak."Maafkan putra eomma Yura,,,dia memang seperti itu"
Ucapan Nyonya Park membuat Yura tersenyum."Eomma, aku pergi dulu. Dikantor ada urusan mendadak,,, ta apa kan jika Yura pulang bersama eomma"
Yura melihat Chanyeol sedang bicara dengan eommanya lalu pergi. Kemana Chanyeol? Kenapa ia pergi? Itu yang ada dipikiran Yura saat ini."Yura tadi Chanyeol ada urusan mendadak dikantor,kamu pulang dengan eomma saja ya?"
"Tak usah eomma, setelah ini yura akan ke rumah sakit menjenguk appa"
Tolak Yura dengan halus."Ooh begitu ya, padahal eomma ingin mengajak Yura kerumah"
Nyonya Park sedikit kecewa atas jawaban Yura. Padahal niatnya ia ingin mengajak Yura untuk tinggal sementara dengannya."Mianhae eomma, aku sudah berjanji pada appa ingin menjenguknya. Tak apakan jika lain waktu saja aku kerumah eommanim?"
"Ya sudah, tapi janji kerumah eomma ya"
"Ne eomma, aku pergi dulu eomma"
Yura mengecup pipi Nyonya Park dan melangkahkan kakinya pergi dari butik ini. Lalu menghentikan sebuah taksi dan menuju rumah sakit dimana appanya dirawat.____♡0♡____
Tbc
Gimana chingu? Jelek ya? Mian lagi gak semangat nih 😣 .
,,, jangan lupa kritik dan saran kalian
GOMAWO 😘^EXO-L^
KAMU SEDANG MEMBACA
Young Marriage (1)
FanfictionSeorang wanita muda yang berumur 17 tahun yang harus dijodohkan dengan pria yang cukup dewasa berumur 25 tahun bagaimana kisah mereka mari baca cerita abal-abal saya chingu 😂 Cast : Park Chanyeol (exo) Kang Yura ( OC ) Par...