Pagi ini kenzo sudah bertengger manis di bangku kesayangannya , yang berada di belakang sendiri alis pojok.
Dia menatap sebuah fhoto gadis polos dan sedikit tomboy, karena semasa kecilnya dia suka sekali berantem dengan seorang lelaki hanya dengan masalah sepele.
Kenzo tersenyum saat mengingat. Keysha pernah memukuli seorang anak kecil yang merebut coklatnya karena coklat itu pemberian dari kenzo.
Hingga anak lelaki itu babak belur pulang dengan darah di mana-mana. Dan setelah itu orang tuanya dan meminta ganti rugi pengobatannya.
Dengan rasa kesal mommy keysha memberi beberapa lembar uang berwarna merah itu , untuk mengobati sang anak itu.
Keysha yang baru datang pun langsung ngacir ke bangku kenzo.
Mata keysha membulat saat tau fhoto masa kecilnya dan itu dengan seorang cowok . fhoto itu persis yang berada di buku diarynya.
"Ya ampun kenzo ini kan gue ". Teriak keysha heboh dan merebut fhoto itu dari tangan kenzo.
Sontak kenzo terlonjak kaget dan mengelus dadanya. Karena teriakan keysha benar-benar heboh pagi ini.
Eh tunggu dia tumben berangkat pagi. Biasanya kan telat mulu.
"Ehh bukan ya , itu bukan loe ". Elak kenzo.
"Alah iya ini gue ken , gue juga punya kok fhoto ini ". Jawab keyshs polos.
Jelas punya lah key , kita kan mencetak dua waktu itu. Satu buat loe dan satu buat gue.
"Semerdeka loe key". Pasarah kenzo. Dia membiarkan key menatap fhoto itu. Sapa tau inget gitu.
"Eh ken loe mau gak gue ceritain sesuatu , lucu loo ". Ucap keysha. Dan ken yang tertarik dengan tawaran itu pun akhir nya menatap keysha inten
"Dulu ya waktu gue kecil , gue punya sahabat dia sama gue deket banget. Waktu kecil gue pernah di kasih coklat sama sahabat gue itu. Ehh coklatnya di ambil sama bimo. Gue kesel. Gue tonjok tu muka bimo , sampe babak belur , ehh dia pulang nanggis , datengin mommy gue minta ganti rugi pengobatan bimo. Terus gue di marahin sama mommy gue. Terus sahabat guw itu dateng nyelametin gue.
"Gue masih kecil itu lupa kelas berapa tapi gue ngerasa kalau gue suka sama dia. Terus waktu smp dia tu selalu nglindungin gue padahal kan gue jago karate , gue suka eh ralat cinta maksutnya , gue selalu cemburu kalau dia dekat sama cewek lain . tapi gue tau diri kok waktu itu dan dia ninggalin gue ken , bayangin tu . padahal waktu itu gue lagi sakit. Gue lupa ingatan. Dan dia pergi. ". Kata keysha dengan menatap lurus ke arah papan tulis dengan wajah sendunya.
Kenzo yang mendengar ucapan cinta keluar dari mulut keysha. Tubuhnya menegang seketika. Dadanya sesak. Cintanya tak bertepuk sebelah tangan.
"Terus loe , pernah gak marah sama dia saat dia deket sama cewek lain". Pancing kenzo. Sengaja sekarang keysha sudah mulai mengingatnya.
"Pernah , saat dia deket sama cewek lain , gue marah sama dia , eh dia ngebentak gue , saat itu gue cuma bisa nanggis aja. ".
"Dia ngejar loe gak ".
"Iya , dia ngejar trus minta maaf sama gue. ".
"Loe benean cinta sama dia".
Keysha diam entah dia harus jawab apa. Dia tak tau. Dia mulai ingat dengan semua itu.
"Gak tau ken , dulu cinta gue sama dia. Tapi kemaren gue dag dig dug sama loe ken ". Ucap keysha polos dan menatap kenzo.
Kenzo yang di tatap keysha pun gelagapana gak tau harus ngapain. Akhirnya dia mempalingkan wajahnya menatap fredo dan vania yang datang bersamaan. Bahkan mereka sudah tinggal dalam satu atap.
Orang tua mereka merestui dan membolehkan mereka tinggal seatap. Walaupun mereka hanya terikat dengan tunangan.
Tau gak kapan mereka tunangan ?? Waktu keysha masuk rumah sakit. Orang tua fredo mempercepat pertunangan mereka. Dan lulus sekolah mereka akan segera menikah. Katanya sudah tidak sabar menimang cucu, jadi mereka saat ini sedang proses bikin cucu.
"Eh loe udah dateng do ". Sapa kenzo kikuk
"Kenapa loe , aneh dehh ". Jawab fredo bingung.
"Gu.. Gue kenapa ?? Gue gak papa kok ". Entah kenapa kenzo menjadi gugup sendiri begini.
******
Sepulang sekolah kenzo janji dengan keysha akan membawa dia makan malam di sebuah restonya.
Saat ini keyaha memakai dres crem selutut dan rambut gerai indah nan cantik.
Rumahnya sepi. Daddy sama mommy sudah balik ke prancis , bang aaron lagi meeting di singapura. Hadi dia bebas mau pulang jam berapa aja.
Sampai suara klakson mobil membuyarkan lamunannya. Dia membuka pintu dan menatap kenzo yang saat ini membawa bucket bunga mawar di tangannya.
"Buat loe ". Ucap kenzo dengan menyodorkan bunga itu.
"Makasih ". Balas keysha dan menghirup dalam wangi bunga itu. Karena dia sangat suka sekali dengan bunga mawar.
Tak kama mereka pun akhirnya sampai di salah satu restauran dengan nuansa klasik. Musik akustik mengema di ruangan ini
Kenzo menuju meja yang sudah di pesan dan sebuah makana yang sudah siap untuk di makan.
Romantis. Alunan lagu because of you-keith martin. Mengema di telinga keysha.
Kenzo mengenggam tangan keysha dan menatapnya inten. Dia mengeluarkan sebuah kotak merah di dalam sakunya. Tanpa banyak bicara dia memakainkan sebuah cincin di jari manisnya kiri.
Keysha mengeryitkan keningnya. Maksutnya apa coba. Tanpa ada perkataan apa-apa terus ini cincin apa.
"Apa ini ". Tanya keysha penasaran.
"Buat kamu , ". Kata kenzo bahagia.
"Maksudnya ".
"Pakai saja , aku juga memakainya ".
"Lah , maksut loe kita tunangan gitu ??".
Kenzo hanya mengidikkan bahunyam dan menyuruh keysha makan kalau tidak mereka tak aka. Berhenti di sini. Bahkan mereka akan berdebat masalah ini.
Tanpa mereka sadari banyak sepasang mata menatap mereka bahagia.
Tbc
Haii balik lagu gue dini hari. Gak bisa tidur. Nulis dapetnya ini.
Oh iya gue mau kasih tau ni . gue punya cerita baru ni judulnya "love a grey ". Ceritanya aih cerita kelabu .... Baca aja deh
Baca ya ... Seru kok walaupun absurb hehehe. Jan lupa vote sama komennya ya.
Happy reading ya maaf typo bertebaran
KAMU SEDANG MEMBACA
duo troblemaker
Teen Fictionbagaimana jadinya jika troblemaker jatuh cinta dengan troblemaker ?? keysha callie seorang cewek troblemaker harus terjebak dengan kenzo alceo andriano murid baru dalam sebuah hukuman. pertengkaran dan kebersamaan di antara mereka akhirnya tumbuhla...