Bel pulang sudah berbunyi Dika dan kawan-kawannya pergi menuju tempat tongkrongan mbak Inah.
"Gue kok bingung, perasaan anak temen mama gue yang pindah kesini, kenapa malah cewek yang hampir gue tabrak semalem" Ucap Dika kepada teman-temannya.
Dika masih merasa bingung, karena murid baru di SMA NUSANTARA bukan Tata melainkan Dila, cewek yang hampir ia tabrak.
Dika memutuskan untuk tidak berlama-lama ditempat tongkrongan, ia segera pulang untuk menanyakan kepada Tata apakah dia tidak jadi pindah.
Sesampai dirumah Dika memarkirkan motornya digarasi rumah.
"Mang, Tata udah pulang belum?" Tanya Dika kepada many Diman.
"Udah den, neng Tata Ada didalam" jawab mang Diman yang sedang mencuci Mobil di halaman rumah.
"Tata.. Tata.. " panggil Dika dua Kali tapi tidak ada jawaban dari Tata.
"Kemana tuh anak" lanjut Dika.
"Kenapa lo nyari gue? " tiba-tiba dari belakang Dika mendengar suara Yang tidal asing lagi ditelingannya.
"Katanya lo mau pindah sekolah, kok tadi nggak masuk kekelas gue? " Tanya Dika.
"Emang gue pindah disekolah lo?, gue pindah di SMA NUSA BANGSA, gue nggak mau satu sekolah sama lo bikin gue nggak mandiri nantinya" ujar Tata kepada Dika.
"Gue kira lo mau pindah kesekolah sama kaya gue"
"Emang kenapa lo, ngarep banget satu sekolah sama gue ya?"
"Geer amat lo jadi cewek"
"Alah ngaku aja"
"Apaan sih lo, gue mau kekamar dulu" lalu Dika pergi kekamar untuk ganti baju.
***
"Dik, keluar yuk. Mumpung malem minggu Bosen gue dirumah terus" ajak Tata kepada Dika.
"Mau kemana, males ah gue. Malem minggu waktunya main PS" ucap Dika Yang sedari tadi bermain PS dikamarnya.
"Ayolah Dik, sekali-sekali ajak gue kemana kek" ajak Tata lagi dengan sedikit rengekkan.
"Iya-iya, bentar gue mau ganti baju dulu. Lo tunggu dibawah"
Lalu tata keluar dari kamar Dika.
Setelah 10 menit Tata menunggu akhirnya Dika keluar dari kamarnya."Dik naik Mobil aja ya, gue takut lo boncengin naik motor, ugal-ugalan lo" ucap Tata kepada Dika Yang dijawab dengan anggukan.
"Kita mau kemana nih? " Tanya Dika.
"Ya terserah lo, lo Yang tau tempatnya gue kan nggak tau tempat-tempat Yang bagus disini" ujar Tata kepada Dika.
"Ke taman aja gimana?nanti Jalan-jalan disana rame" ajak Dika.
"Oke"
Sesampai Ditaman Dika dan Tata jalan-jalan sambil membicarakan hal-hal Yang sering dilakukan Dika ataupun Tata.
"Eh itu Ada es krim, beliin dong Dik"
"Iyaa bentar tunggu disini jangan kemana-mana nanti lo ilang"
Lalu Dika pergi membelikan es krim untuk Tata.Setelah Dika membeli es krim ia berbalik Dan tidak sengaja menabrak seorang cewek.
"lo! "
"lo juga! "
Mereka berdua saling tunjuk.
"Ngapain lo disini? " Tanya Dika dengan nada ketus.
KAMU SEDANG MEMBACA
BECAUSE YOU PERFECT
Teen FictionGimana seandainya kamu nemuin cowok yang super duper nyebelin,dan nggak pernah hargain perasaan cewek? Dika Larantara seorang cowok hitz yang sering nyakitin cewek karena dia nggak pernah sekalipun hargain perasaan cewek yang suka sama dia. Dila G...