Januari 2007 - Tak Adil

74 2 0
                                    

Tak Adil


Hasil itu ku tak merasakannya

Namun ku tetap berharap

Berharap, berharap dan berharap

Berharap untuk mendapatkannya

Ku menangis mengapa ini yang terjadi

Ku harap ini mimpi, mimpi dan mimpi

Mimpi yang sebenarnya mimpi

Lalu ku terbangun senang

Dan aku, kamu, kita.. tetap memandang

Ku telah melaluinya

Tapi tetap kau yang mendapatkannya

Mengapa?

Mengapa?

Aku susah kau senang

Baiklah akan ku relakan

Namun ini tak adil

Tak adil dan tak adil

Anthology of S ✔Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang