Jika Pintu Kebaikan Dibukakan Untukmu

86 2 0
                                    

🌾🌾🌾

Sahabat SM, mungkin sudah begitu banyak pintu-pintu kebaikan selama ini terbuka lebar di hadapan kita. Akan tetapi, sering kali kita tak acuh untuk memperoleh kebaikan darinya.

🍃🍃🍃

Atau mungkin terkadang sengaja kita menunda untuk berbuat kebaikan hingga tanpa kita sadari pintu-pintu kebaikan itu tertutup satu demi satu dan berlalu tanpa bisa kita memanfaatkannya.

☘☘☘

Allah ta'ala berfirman,

وَسَارِعُوٓا۟ إِلَىٰ مَغْفِرَةٍۢ مِّن رَّبِّكُمْ وَجَنَّةٍ عَرْضُهَا ٱلسَّمَٰوَٰتُ وَٱلْأَرْضُ أُعِدَّتْ لِلْمُتَّقِينَ

"Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa." (QS Ali-Imran: 133)

🍂🍂🍂

Jika pintu kebaikan dibukakan untukmu maka bergegaslah menuju ke sana. Karena kamu tidak tahu kapan pintu itu ditutup. (Kholid bin Mi'dan, Hilyatul Auliya": 5/211)

🌴🌴🌴

Oleh karena itu sahabat, bersegeralah menuju kebaikan. Dan jika Anda mampu dan berniat mengerjakan suatu kebaikan, maka hendaklah Anda segera melaksanakannya dan tidak perlu ragu-ragu.

👍Sebarkan jika Anda menyukai tulisan ini dengan tetap mencantumkan sumber, insya Allah pahala besar menanti Anda.

🌿Diupload dan diteruskan oleh

Shirotul Mustaqim Whatsapp Broadcast(SM)

SM Admin 1: +62 856 4236 8964

SM Admin 2: +62 813 1100 2744

SM Admin 3: +62 896 0552 2493

SM Admin 4: +62 856 4236 9016

SM Admin 5: +62 895 0753 8744

SM Center: +62 815 8559 4149

PIN BB: D78DCDDC

Join Telegram t.me/shirotulmustaqim

Like FB.me/shirotulmustaqimID

Shirotul Mustaqim Whatsapp BroadcastWhere stories live. Discover now