@Terowongan kereta, Amerika serikat.
(9.12 PM)Malam yang sunyi, Max berjalan menelusuri jalur kereta api bawah tanah. Tempat yang gelap dan dingin, Max memegang senter sambil mengeratkan mantel yang dia pakai.
"Kurasa disini lebih aman dari diatas" guman Max.
(Sfx mengunyah)
"Permen karetnya masih enak" Max berjalan sambil membuat permen karet menggelembung di mulutnya.
"Grrr..." Geraman terdengar.
Max memegang kepalanya yang terasa sakit karena menerima sebuah ingatan dari pengguna kekuatan yang baru saja muncul. Yaitu Observasi dan Maker.
"Api menyebarlah" Terowongan di depan Max terbakar api dan memperlihatkan Makhluk dengan tubuh besar sekitar 3 M dan kepalanya hanyalah tengkorak merah. Dikedua tangan nya terdapat pedang berukuran sedang.
"Red skull, zombie tipe evolusi level 3. Status sangat berbahaya, kecepatan dan ketahanan tubuh yang luar biasa" Ucap Max dengan santai, setelah mengaktifkan observasi.
"Maker: Gold magnum" Sebuah Senjata api berwarna emas muncul didepan Max.
"Mati sana kau, Fire bullet" Max menembak kan peluru yang dilapisi api.
(Sfx tembakan dan terowongan retak)
Red skull menghindari nya dengan cepat dan membuat tembakan Max meleset.
"Cih, zombie tipe ini memang merepotkan"
(Sfx tembakan beruntun)
"Grrr..." Geraman Red Skull, dia kembali bisa menghindari tembakan Max.
Red skull melesat dengan cepat menuju Max dan menebaskan kedua pedang nya dengan begitu cepat.
"Time stop"
Waktu terhenti, max berpindah kebelakang red skull. Setelah 6 detik durasi time stop habis dan Red skull menabrak dinding terowongam hingga jebol.
"Gwaarrrrr" Red Skull marah dan berlari menuju Max.
"Maker: Sword" Sebuah pedang berukuran sedang muncul di depan Max.
(Sfx pedang beradu)
Max mencoba menahan kedua pedang Red skull. Namun Red skull menarik satu pedang nya kebelakang dan menebaskan kearah perut Max, secara refleks Max berguling kesamping.
" Lumayan juga" Max memejamkan matanya. Sedikit demi sedikit pedang yang di pegang Max terbakar oleh api.
"Bersiaplah untuk mati" Senyum sadis diperlihatkan oleh Max.
(Sfx dentingan pedang)
Max menebaskan pedang nya keberbagai arah dengan cepat sehingga beberapa tebasan menggores tubuh Red skull. Namun tubuhnya beregenerasi dengan cepat, Red skull menebaskan pedang nya dengan kuat lalu Max berusaha menahan pedang tersebut sehingga membuatnya terpental kearah dinding terowongan karena tidak kuat, entah karena nasib sial atau apa dia langsung tenggelam dilautan mungkin terowongan yang dilalui terdapat ditengah lautan.
'Red skull kampret, akan ku hajar kau setelah aku berhasil keluar dari sini' batin Max. Dia berusaha berenang kepermukaan namun dia terlalu lemah sehingga dia pun pingsan kehabisan napas.
(2 jam kemudian)
Max telah berada di tepi pantai namun suasana nya seperti tidak hawa keberadaan zombie. Max mulai sadar dan mencoba duduk, dia pun memandang sekitarnya yang sudah sangat gelap.
"Aku harus mencari tempat tinggal sementara" Max berdiri dan mulai berjalan.
"Argghhh...." Max memegang kepalanya, dia mendapat kekuatan yang lain. Kamuflase, dimana dia bisa berubah menyerupai suatu objek dari segi fisik, sifat, dan apa yang dimiliki objek tersebut.

KAMU SEDANG MEMBACA
THE LAST HOPE
ActieMenjadi subject percobaan dan koma selama 2 tahun. Lalu setelah sadar apa yang dihadapinya? Jutaan mayat hidup yang siap memakannya. Ini adalah kisah perjuangan seorang pria yang bernama Max arnold yang mencoba menyelamatkan dunia dengan kekuatan ny...