Penantian

86 9 0
                                    

Kita pernah berjanji
Untuk selalu bersama
Tetapi kau pergi tanpa alasan
Bak diterjang angin tak tau arah

Terbelenggu Ku dalam mimpi
Andai semua itu tak terjadi
Mungkin aku sekarang fana
Dapat lenyap seketika

Jika kita pernah berjanji
Mengapa kau hilang dari segalanya?
Rintikan air terus membasahi Ku
Rintikan yang menangisi mu

Aku hanya bisa berharap
Kita bisa berjumpa kembali
Meski tak tau kapan
Ku masih dengan perasaan yang sama
Dan perasaan yang sama


''Jangan khawatir akan kehilangan
Seberapa jauh kamu melangkah
Jika dia memang milikmu

Ia akan kembali meski tak tau kapan"

***

Amatiran masih

Vomment ThankYou!

FragileTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang