Ini hati bagaikan pecah
Ini harapan berangsur punah
Ini langkah mulailah lelah
Ini hari tinggal lah gelisah
Ini hidup hanyalah resah
Tanpamu aku hanyalah remah
Ku mohon kembalilah wahai pencerah.19 juni 2017,martapura
![](https://img.wattpad.com/cover/124889781-288-k550409.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
Hati Yang Lelah
PuisiSang pujangga tak akan pernah kehabisan kata. Karena sang pujangga hidup dari curahan cinta.
Pencerah (2)
Ini hati bagaikan pecah
Ini harapan berangsur punah
Ini langkah mulailah lelah
Ini hari tinggal lah gelisah
Ini hidup hanyalah resah
Tanpamu aku hanyalah remah
Ku mohon kembalilah wahai pencerah.19 juni 2017,martapura