***DIRUMAH SAKIT***
Nenek berterima Kasih pada Fadhal yang sudah menginformasikan berita kecelakaan Tazkiyah pada Nenek.
*
*Hampir Seisi Sekolah mengetahui peristiwa kecelakaan yang menimpa Tazkiyah.
Teman-teman Tazkiyah datang kerumah Sakit untuk melihat keadaannya.
Dokter hanya Mengizinkan 3 orang sekali masuk kedalam ruangan Tazkiyah berada.
Fadhal, Dandi, dan Nando yang menjenguk pertama. Berikutnya disusul dengan teman-teman yang lainnya.
Setelah mereka semuanya pulang, Dandi membicarakan sesuatu dengan Dandi.
Dandi:aku rasa kau tak usah repot-repot lagi menjenguk Tazkiyah.
Fadhal: kenapa?
Dandi: aku menaruh Hati pada Tazkiyah, Aku rasa perasaan Cinta mulai tumbuh untuknya, disaat kondisinya seperti inilah aku ingin menjaganya.
Fadhal: jadi, maksudmu kau ingin aku menjauhi Tazkiyah, begitu kah?
Dandi: kau mengerti dengan baik.
Fadhal: Baiklah, oh iya aku langsung saja pamit.
Dandi: oh silahkan .
Entah mengapa Dandi tersenyum Puas melihat Kepergian Fadhal.
Fadhal pov:
Kenapa aku terus merasa bersalah kalau tak menjaganya, ahhkkk..!!! Ada apa ini kenapa aku punya Perasaan Empati terhadapnya.Fadhal Pov end.
*
*Sudah setahun lebih Tazkiyah tak kunjung Sadar dari komanya, sedangkan teman-teman seangkatannya sudah pada Lulus.
2 Bulan setelah hari kelulusan, Nenek Meninggal Dunia, sebelumnya nenek sudah menjual rumahnya dan biayanya di pake untuk biaya rumah sakitnya Tazkiyah.
Dandi yang dulu bukanlah yang sekarang, ia bahkan tak pernah menjenguk Tazkiyah setiap minggu lagi.
Dandi melanjutkan Pendidikannya di Universitas Seoul, korea Selatan.
*
*
*Sementara itu, orang tuanya Fadhal lah yang membeli Rumah milik Keluarga Tazkiyah.
Rumah itu terlihat menyeramkan dari luar, selain itu juga orang-orang yang tinggal dekat dengan rumah itu sering melihat Penampakan Hantu Wanita Dengan Seragam SMA.
Ibu dari Fadhal ( Sonya ) takut saat mendengar Rumor tersebut, Fadhal yang Tak percaya Dengan Adanya Hantu bersih keras untuk menempati rumah itu, lagipula kan rumahnya tidak jauh dari kampusnya.
Ayah Fadhal ( Hasrun ) menuruti perkataan Istrinya.
Akhirnya Ayah Fadhal dan Ibunya fadhal membeli Rumah Baru, Sedangkan Fadhal Dan kakak perempuannya ( Dita ) memilih untuk tinggal dirumah yang digadang-gadang mengerikan.
*
*Saat memasuki rumah tersebut Dita merinding begitupun dengan Fadhal.
Tak sengaja Mata mereka menuju kesebuh Lukisan Besar Yang tertempel di Dinding Ruang Tamu.
Ya, itu merupakan Foto sang pemilik Rumah dulu.
Dita: wooahh ~ siapa wanita itu? Dia Cantik sekali 😱
Fadhal: aku sepertinya mengenali wanita itu.
Dita: oh ya, dia siapa?
Fadhal: teman kelasku dulu, Namanya Tazkiyah, Pantas saja wajahnya tak asing bagiku.