☘☘☘☘☘☘
Nama penulis: Alif Zidan
Judul cerita: Kelas yang ricuh
Bagian/cerita: #2
☘☘☘☘☘☘Mereka berdua tersungkur Ke tanah
"Aww.. apaan nih maksudnya" kata pria berjas yang di tabrak nya
"Eh maaf pak, saya buru buru" ujarnya lalu melirik wanita di ujung jalan yang lain nya
"Halah.. alasan kamu! Baju saya jadi kotor..." tambah bapak itu yang marah kepada nya lalu menarik wajah si pria yang masih tergelatak di trotoar itu
Sambil muka memanas, bapak Itu dengan kencang memegang kemeja anak kuliahan itu seperti akan merobeknya "bangun kamu bangun!!"
Lalu
Terlihat di depan nya sebuah wajah kesal berstelan jas dan membawa koper. Sungguh kontras dengah nya yang, kucel seperti anak hilang",Yauda pak,, saya duluan ya.. maaf" ujarnya lalu Salim kepada bapak itu
"Eh apa apaan nih Salim Salim segala!!" Teriak bapak itu lalu memukul tangan si pria dengan keras sfx : takkk
"Awsw.. kan Salim pak... etika" alasanya pada bapak itu lalu meniup niup tangannya "kenapa ini bapa bapak" ujarnya dalam hati
Bapak Itu mengerutkan dahinya.. lalu mendekatkan wajahnya pada pria itu kemudian mulai berkata "etika hah!.. kamu bilang etika!!" Bapak Itu terlihat sangat marah sambil menunjuk nunjuk mata pria itu
"Kamu dengar ya.. orang kaya kamu itu ga punya etika.. sukanya demo, orasi, teriak ga jelas" jelas si bapak
"Iya.. tapi.."
"Tapi apa? Demi kemajuan bangsa? Hah? Demi apa? Demi kesejahteraan bersama" tanya bapak itu lalu mendorongnya "hihhh"
Pria itu terdorong ke belakang 1m, sambil terdiam
"...." Tanpa.kata meninggalkan bapak Itu, baginya tak ada gunanya debat dengan pria berdasi sepertinya.. dia hanya manusia biasa, kekuatan nya belum sebanding dengan bapak berdasi itu. Si bapak itu juga lalu melepaskannya karena telah puas memarahinyaKe dua orang itu terlihat sangatlah berbeda, masing masing mereka mempunyai kehidupan yang tak sama.. serta, jalan yang mereka tempuh pun berbeda arahnya. Sungguh manusia memang di ciptakan berbeda, tapi pasti pada akhirnya mereka pasti punya satu tujuan yang sama
Langkah beratnya meninggalkan tempat itu, wajahnya merunduk seolah tak mengerti apa yang barusan terjadi..
"Apa yang kulakukan?" Tanya nya dalam hati lalu menghela nafas.
***********************************
Sedangkan itu, seorang wanita dari yang sedari tadi di seberang jalan melihat pria itu dengan tatapan aga kasihan. Diara, dia menyaksikan pria yang duduk di sebelahnya di bus di hancurkan harga dirinya. "Kasihan sekali dia.."
**********************************
- Kampus
Pria itu berjalan dengan wajah masam ke kelasnya. Dia berjalan masuk ke kelas yang seharusnya dia ikuti 10 menit yang lalu. Tak seharusnya dia turun duluan saat di bis tadi pikirnya
"Kamu.. kemarin bolos, ini kesiangan.. sana duduk" ujar pak sofyan yang terkenal galak soal Jan pelajaran kelasnya
Pria itu tak menjawab, dan langsung duduk di bangku sambil menyesali perbuatan nya pagi ini.. dari mulai menerobos antrean, kabur dari Diara, sampai menabrak bapak bapak sebelum masuk kampus..
KAMU SEDANG MEMBACA
Never Stop Love
RomanceJatuh cinta itu mudah, Mendapatkan nya yang sulit. Tapi lebih sulit lagi yaitu mempertahankan nya - Author