Rasa yang pernah ada seakan tertimbun renyahnya tawa. Terhantam pedihnya luka. Terhempas kerasnya kata. Mengikis eluhan duka, yang seakan terasa begitu menyiksa. Atas kenikmatan rasa yang pernah ada. Kehadiranmu membawa sejuta luka. Terima Kasih atas segala rasa dan lara. Katamu, terniang. Menyiksa memudarkan suka.
KAMU SEDANG MEMBACA
Coretan rasa
PoetryKutuliskan segenap rasa yang ada. Tentang 'aku' yang menemukan 'kamu'