Hal yang paling ku suka adalah menghabiskan sepanjang waktu bersamamu
Seperti kemarin kita menghabiskan waktu di pantai
Sambil menyanyikan lagu kesukaan kita di penghujung senjaMelihat bintang yang bertaburan di angkasa di atas atap mobil
Dengan alunan irama gitarDan tertidur di pangkuanmu itu adalah hal yang akan tersimpan dan akan menjadi cerita yang sangatku ingat saat aku merindukanmu
-salam hangat untuk orang yang selalu ada di hatiku, jihan❤
![](https://img.wattpad.com/cover/124553474-288-k429849.jpg)
KAMU SEDANG MEMBACA
All Thought (End).
RomanceKumpulan sajak yang gak terlalu penting penting amat, tapi ini sebagian menyangkut perasaan dan segala yg kualamin. Intinya ini tuh "Poetry".