#3 Ketika terciptanya persahabatan👫

22 1 0
                                    

Seiring waktu..
Seiring jalan...
Kau dan aku makin dekat🍭

~~

~~

Waktu pun menunjukkan pada pukul 03.00 AM. Dila pun segera bangun dan menyelesaikan sedikit tugas yang blm sempat ia selesaikan.

Namun pada saat ia sedang menyelesaikan tugas tiba-tiba Dila mendapatkan 1 pesan yang membuat hp nya bergetar. Dengan bergegas Dila mengambil hp nya dan melihat apa pesan yang dikirim kepadanya..

Betapa kagetnya Dila, ia dapat pesan dari Deno yg berisikan :

"Selamat pagi Dila..
Jangan lupa sarapan yah untuk pagi hari ini🍱."

Begitulah pesan singkat yang dikirimkan oleh Deno.
Dila pun membalas dengan :

"Pagi juga..
Ok kamu juga jangan lupa sarapan☺."

Setelah itu pun Dila sadar bahwa tugas nya masih menantinya, ia pun segera menyelesaikan nya

~~

~~

Pukul 04.00 AM

"Huft.. akhirnya selesai juga nih tugas." Ucap Dila sambil menaruh tugas yang telah ia selesaikan.

Lalu dia pun membuka hp nya dan melihat isi hpnya.
Dan lagi-lagi Dila mendapatkan 1 pesan yang belum terbaca, namun ini dari nomer asing yang belum di save kontaknya oleh Dila...
Dan ternyata itu adalah pesan singkat dari kak Dhevid, senior Dila.

"Pagi Dila....
#kak Dehevid
Save nomerku yah😊."

Begitulah pesan singkat yang diterima Dila..

Ia pun membalas dengan :

"Pagi juga kak..
Iya aku save..
Btw kk dapet nomer aku dari mana yah?" Tanya Dila lewat ketikan pesan singkatnya.

Dengan cepat kak Dhevid pun membalas :

"Oh.. aku dapet dari Deno." Balas singkat kk Dhevid

"Oalah dari Deno😅" Balas Dila

"Iya. Btw kamu berangkat jam berapa?" Tanya kk Dhevid pada Dila.

"Mungkin setengah 7 lah kk." Jawab Dila.

"Hmm.. okok, udah dulu yah mau siap2 nih" Balas kk Dhevid

"Iya kak." Jawab Dila dengan singkat.

Setelah itu pun Dila pun juga akan siap-siap untuk berangkat kuliah...
Ia segera mandi dan selesai itu dia pun membuat sarapan berupa nasi goreng dan sandwitch untuk dijadikan bekal nya...

Waktu menunjukkan 06.00 AM
Dila bergegas memperisapkan diri untuk berangkat mencari ilmu dan menggapai cita-cita nya.

15 menit kemudian Dila pun keluar rumah dan betapa kagetnya di depan rumahnya sudah ada Deno yang siap untuk berangkat bersama Dila ke kuliah.

"Astagfirullah.." ucap Dila dengan kegetnya.
"He..he..he.. maaf gw njemput elu buat berangkat bareng, dari pada lu nge bis pan" Jawab Deno dengan PD-nya.
"Ya setidaknya ngomong dulu weh kalo lu mau kesini. Dasar lucknut" ucap Dila dengan rasa penuh kesalnya.
"Ye.. mangap." Ucap Deno dengan tawa kecilnya.

"Ya udah ayo berangkat.." Lanjut Deno.
"Iya deh, bentar gue kunci pintu dulu." Tambah Dila.

Lalu berangkatlah mereka berdua ke kuliah dengan motor kesayangan Deno.

Selang beberapa menit...

Mereka pun sampai di kuliah. Dila pun segera turun dan mengucapkan terima kasih pada Deno.

"Nih Den.. makasih yah ngerepotin lu mulu nih gue." Ucap makasih Dila penuh rasa malu.
"Iya masama, nggak papa kok nggak ngerepotin." Jawab Deno dengan senyumnya.
"Ok kalo gitu yuk buruan ke kelas bareng" Ajak Dila.
"Beneran nih??" Tanya Deno dengan rasa tidak percaya
"Beneran" Jawab Dila dengan penuh rasa keyakinan

Mulai sejak itulah mereka jadi dekat dan menjadi sahabat yang begitu dekat, saling melengkapi, dan diiringi dengan dengan rasa kasih seorang sahabat.

~~

BERSAMBUNG

When DREAMS come TRUETempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang