Langkah yakinku terhenti
Senyumpun memudar lalu pergi
Cintaku yang berkobar bagai api
Perlahan meredup dan mati
Lebih baik ku menjauh
Dari pada hati makin lusuh
Menjauh dari rasa yang kian membunuh
Agar hati ini tidak rusak dan rapuh
Ku ungkapkan rasa dalam cinta tak bermuara
Ku titipkan rindu pada tuhan dalam do'a
Kuungkapkan rasa kecewa dalam aksara buta
Kuharap engkau selalu bahagia bersama dirinya
Nibiru
April 2018
Bob
KAMU SEDANG MEMBACA
Rindu
Poetrymemang semestinya, perpisahan bukanlah sebuah tanda untuk saling berpamitan, tapi berkenalan dengan rindu.
