DC- 3

84 19 12
                                    

Atika dan Reani sudah berada di lapangan. saat di UKS mereka mendengar bel, memang intrupsi dari senior mereka, bila mendengar bel semua siswa harus berada di lapangan kembali. Tadi Atika mau pergi sendirian, dia tidak mau mengajak Reani namun Reani memaksa untuk ikut bersamanya.

mereka berdua berada di barisan kedua dari depan.

"perhatian semuanya, gimana peserta MOS udah keliling sekolah ini gak??" kata dari kakak senior cewek yang memegang mic yang kita ketahui kalau dia itu sebagai MC di MOS ini.

"udah kak!!!" jawab para semua peserta

"bagus deh kalau gitu. nahhh... kalian semua pasti senangkan masuk ke sekolah ini, mudah - mudahan kalian bisa beradaptasi disini ya. ya udah dari pada kita lama - lama langsung aja kita dengar kata sambutan dari ketua OSIS !!" kata MC itu dengan semangat.

suasana menjadi hening, semua diam tampa suara. seluruh peserta berfokus ke arah kanan lapangan, atika merasa bingung kok tiba - tiba dia deg - degan. apa karna dia baru membuat keributan di sekolah barunya dan dengan ketua OSIS.

dari sisi kanan lapangan muncullah, beberapa orang menggunakan almamater berwarna merah maroon. namun ada yang membuat semua peserta takjum, bagaimana tidak dari baris pertama sampai ke 4 terdapat pria dengan gaya cool dan casualnya, mereka mimiliki wajah dan gaya yang berbeda namun casual mereka tetap sama yang dapat menarik perhatian semua siswi. mereka berjalan secara berderet menuju kedepan lapangan.

saat semua sudah berdiri dilapangan, semua siswa bersorak ria melihat mereka. desas - desus berkeluaran dari seluruh siswa, pujianpun tidak bisa dilupakan. perangkat OSIS memang didominasi dengan kaum pria namun ada beberapa kaum wanita juga yang ikut serta.

dari deretan itu, salah satu dari mereka ada yang berjalan ke depan.

"assalamu'alaikum" ucapan salamnya membuat semua orang yang mendengar termasuk kamu wanita terkagum. suara yang berat dengan penekanan. salam tersebut hanya dibalas oleh kaum pria, kaum wanita hanya menatapnya saja.

"waalaikumsalam"

"saya Abizar Darel Aldrais sebagai ketua OSIS meminta maaf atas kejadian sebelumnya, dan kepada siswi tadi kami dari pihak panitia juga meminta maaf atas kesalahan kinerja salah satu dari kami. saya akan memastikan kejadian seperti itu tidak terjadi lagi."

" kepada seluruh peserta MOS SMA GALLERY Bandung , masa MOS akan berlangsung selama 3 hari, saya harap kalian bisa melaksanakan semua aturan yang ada dan menghormati senior kalian." bigandra terdiam sebentar, lalu melanjutkan perkataannya

"kami dari pihak OSIS Mengucapkan selamat datang di SMA GALLERY Bandung." setelah itu semua panitia dan perangkat OSIS tersenyum menatap para peserta MOS.

"terima kasih"

ungkapan - ungkapan kagumpun kembali terdengar lagi, semua pujian terlontar untuk bigandra.

"subhanallah, udah ganteng, ketua OSIS , sopan lagi. perfect banget nih orang"

"ya ampun suaranya bikin gw jadi deg - degan wey!!"

"anak siapa itu??, ganteng banget, tatapan matanya. pingin jadi pacar dia"

"bigandra oppa, saranghae oppa"

itulah beberapa pujian - pujian dari siswi, setelah itu suara MC kembali terdengar

"baiklah mudah mudahan kalian semua dapat berpartisipasi dan antusias dalam MOS kita kali ini. selamat untuk masa orientasinya adik - adik"

Double CharacterTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang