Kunci Kehidupan

422 2 0
                                    

Kendaraan melaju dengan cepat,

saling beradu, menyalip, bagai mengejar matahari.

Semua melaju, mengikuti arah jalan.

Secepat Kendaraan itulah,

Kita terus tumbuh.

Selurus jaalan yang berkelook.

Iman kita sering goyah.

Serapuh daun dimusim gugur,

Diri kita tanpa pertolongan Tuhan.

Bagai hujan yang terus mengalir, di musim hujan

Bagai tanaman yang bermekaran dimusim semi.

Bagai salju yang turun di musim salju.

Bagai pepohonan, yang berusaaha menumbuhkan

Daun dan bunganya di musim panas.

Begitulah hidup kita.

Kadang berduka cita..

Kadang bersuka cita..

Kadang terjatuh dalam dosa.

Tetapi, haruslah kita berusaha hidup yang baik.

Banyak rintangan, Tetapi. Itulah kehidupan..

Apapun yang harus terjadi, terjadilah..

Percayalah akan Tuhan.

Hidup mengikuti firman Nya.

Hiduplah dengan kasih..

Lakuukan kehendak Nya..

Kunci.. Meraih keselamatan kekal...

• Naomi Amaris Siagian

Kumpulan Puisi ku.Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang