bagaikan serenade
kamu hanya bisa ku pandang
tanpa bisa menyentuhmu
kamu hanya bisa ku nikmati keindahnamu
tanpa bisa aku membawamu berada di hidupku
karena kamu serenade
begitu banyak yang ingin membawamu dalam kehidupannya
begitu banyak orang yang memandangmu dengan kagumnya
dan..
lagi.. lagi.. aku hanya bisa mengamatimu di tempatku
karena kamu serenade
yang tak mungkin untuk aku gapai
maka... aku berdo'a pada Rabb ku
agar aku bisa menggapaimu
dan membawamu dalam kehidupanku
-Sapta-

KAMU SEDANG MEMBACA
Kumpulan Puisi
PuisiAku berusaha untuk menggapai mu Aku melakukan semua hal Ku coba hal yang sebelumnya belum pernah ku lakukan Aku berusaha memahaminya Karena aku begitu menginginkan dirimu Dirimu yang akan merubah hidupku Memberi warna dalam hidup ke kelak Aku selal...