pada zaman dahulu kala terjadi peperangan antara manusia dengan dark elf....., pada saat itu ada tiga kesatria naga yang ingin membuat sebuah kekuatan baru untuk membuat perdamaian dunia....
pada saat ketiga kesatria sedang menciptakan kekuatan tersebut, tanpa di sadari dark elf telah mencampuri kekuatan darknesnya kedalam jewel yang ingin diciptakan oleh ketiga kesatria tersebut
terlahirlah black dragon yang memiliki kekuatan kegelapan yang sangat dahsyat..., terjadilah sebuah pertarungan yang dahsyat....
karena kekuatan black dragon tersebut sangat kuat..., salah satu jalan untuk mengalahkannya adalah menyegel naga tersebut dengan mengorbankan salah satu nyawa dari ketiga kesatria tersebut...
akhirnya salah satu kesatria yg memiliki kekuatan naga api mengorbankan nyawanya untuk menyegel black dragon
setelah menyegel black dragon kesatria naga api tersebut meninggal, dan kekuatannya terpental ke suatu tempat dalam bentuk jewel...., lalu kesatria naga api berkata"aku berharap kekuatan naga apiku tidak jatuh ke tangan yang salah" ujar kesatria naga api sambil menutup mata karna akhir dari hidupnya....

KAMU SEDANG MEMBACA
Dragon Jewel
AdventureSeorang pemuda yang suka berpetualang telah menemukan sebuah jewel berwarna hijau di sebuah hutan yang tidak di ketahui namanya, setelah itu jewel tersebut masuk kedalam tubuh pemuda tersebut...., setelah pemuda tersebut menyadari bahwa jewel terseb...