Mencintaimu dalam diam lebih indah dibandingkan harus mengungkapkannya.
Bukannya aku malu untuk jujur padamu tetapi aku lebih menyukai mencintaimu dalam diam.Aku sangat senang melihatmu secara diam-diam tertawa bahagia bersama sahabatmu.
Diam-diam memperhatikanmu dari jarak jauh.
Jarak jauh memandangmu dengan senyuman yang terhias di wajahku.
Ntah mengapa aku tidak pernah bosan menatap wajahmu.
Aku bahagia,sangat bahagia melihatmu setiap hari.
Aku kecanduan melihat mu tersenyum bahagia.Bahagiamu adalah bahagiaku juga dan sedihmu adalah sedihku juga.
Aku bersyukur kepada Tuhan telah mempertemukan aku denganmu walaupun aku tidak tau apakah kita akan ditakdirkan bersama-sama atau tidak.
Tetapi aku berharap suatu saat nanti kita akan di takdirkan bersatu dan mencintai bersama-sama.~PUFI

KAMU SEDANG MEMBACA
Curhatan Hatiku
PoetryTentang hati yang berbicara secara tertulis.Yang malu akan mengungkapkannya dan setia mencintainya dalam diam. Hanya bisa mencintai sendiri. Hanya bisa menahan sakitnya cemburu tanpa bisa mengatakannya secara langsung. Aku bukan seorang puitis tetap...