Fandom School : Horor Series (part 5)

68 3 0
                                    

Setelah mereka membuka pintu,betapa terkejutnya mereka melihat tubuh Lidwina berlumuran darah,mulutnya agak robek,tak lupa selimutnya penuh dengan noda darah,Niall kaget melihat mutiara merah berpindah tangan di genggaman Lidwina dan hendak ingin menelannya.

"Jangan!! Jangan telan mutiara itu!!" Titah Niall lalu dengan cepat ia merebut mutiara merah dari genggaman Lidwina.

"Wina! Kenapa mulut lu robek hah?!" Tanya Dinda cemas
"Gu..gue dihampiri kuntilanak merah,dia meminta gue kembali,gu..gue nolak,dan dia langsung memasukan tangannya ke mulut gue sampe robek,dan parahnya dia langsung narik jantung gue argh!" Ucap Lidwina lirih bahkan hampir tanpa suara.

"Sekarang gue harus ke fandom school!!" ucap Lidwina Tegas lalu bangkit mencoba untuk berjalan,teman-temannya pun mencegahnya.

"Jangan Winaa!! Bahaya!!" Cegah Ega
"Gak! Gue harus kesana! Gue udah tau cerita sebenarnya,Niall! Kembalikan mutiara itu! Itu mutiara gue!!" Titah Lidwina dengan memaksa.

Niall menatap Lidwina dengan berkaca-kaca,
'Ini sudah saatnya,manusia setengah arwah ini harus kembali. Gadis keras kepala ini harus menderita karena keegoisan ibunya sendiri,dia sudah ku anggap adik kandung ku sendiri,aku tak bisa berbuat apa-apa,dan hanya inilah yang bisa ku lakukan,memberikannya kehidupan yang baru' batin Niall.

"Ini" ucap Niall lirih lalu memberikan mutiara merah itu ke Lidwina.

Seketika Lidwina menelan mutiara merah itu,ia menarik tangannya dari cegahan teman-temannya,lalu berlari keluar menuju fandom school.Niall dan keempat temannya berlari mengejar Lidwina,sayang mereka kalah cepat dengan manusia setengah arwah itu.

Bersambung...

Sorry kalo typo:")

Fandom School : Horor Series [ Lengkap ]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang