Prolog

34.3K 102 3
                                    

​Hari ini adalah hari pertama salimah sekolah diawal tahun pelajaran sebagai siswa/santri baru. Sebenarnya syifa bukan anak baru lagi, diawaktu SMP-nya juga sekolah disana. Tapi karena sekarang dia baru mau masuk SMA, jadi otomatis dia berubah menjadi anak baru lagi.
​Syifatussalimah, panggilannya syifa, dia sudah dimasukan kedalam pondok pesantren sejak SMP kelas 7 oleh orang tuanya, dia disekolahkan di Al-azkia Islamic Boarding School. Disana terdapat 11unit pendidikan,dimulai dari RA sampai perguruan tinggi. Dan salimah dimasukan ke unit pendidikan SMP-BP dan sekarang meneruskan ke unit SMA-nya.
​Setiap senin pagi pada awal bulan atau awal masuk, selalu dilaksanakan upacara perguruan ataupun pembinaan perguruan. Dan hari ini tepat pada tanggal 16 juli 2018 dilaksanakan pembinaan perguruan sebagai pembukaan MPLS (masa pengnalan lingkungan sekolah ) atau bisa dibilang MOS ( masa orientasi siswa ) dan taaruf pondok pesantren.
" zulfaaa " teriak syifa ketika ia melihat salah satu sahabatnya dari SMP.
" syifaaa " balas zulfa berteiak dan mereka pun berpelukan melepas rindu karena tidak betemu sekitar 2 bulan.
" bosen urang ningali maneh wae ( bosen gua liat lu mulu ) " ucap zulfa dibarengi dengan tamparan pelan dipipi syifa
" emangna urang teu bosen kitu papanggih wae jeung maneh? Manasa-unit deih ( emangnya gua ga bosen apa ketemu sama lu mulu? Mana satu unit lagi ) " jawab syifa sewot, tapi kemudian mereka tertawa lagi.
" hey " sapa seseorang sambil menepuk mereka berdua dari belakang.
" marsyaa " teriak mereka berbarengan, dan mereka bertiga pun berpelukan.
" ehhh, ningan si rahayu didieu deui (kok rahayu disini lagi ) " ucap syifa menghampiri salah satu teman lamanya yang bernama Siti Rahayu yang biasa dipanggil kiw-kiw.
" lainan maneh di Al-insan nya kiw? (bukannya lu di Al-insan ) " Tanya zulfa
" heeh, nu eta ning, bikin snap dilapangan Al-insan tea, eh nyahona didieu deui ( iya, yang itu tuh, bikin snap dilapangan Al-insan, eh taunya disini lagi ) " ucap marsya ikut nimbrung.
" heheheee, pan eta mah ngen pencitraan, emeh katempona ciga diluar deui ( heheheeee, kan itu mah buat pencitraan doing, biar kayak keliatan lanjut diluar gitu ) " jawab rahayu cengengesan.
"nasywa, nesyiaaa" teriak zulfa menghampiri sikembar
"lu gak kangen ama gua?" Tanya nesyia kepada syifa
" ngomong jeung urang? ( ngomong ama gua?) " syifa bertanya balik dan hanya dijawab anggukan kepala oleh nesyia
" oh " jawab syifa enteng
" g " lanjutnya penuh penekanan
" sakit " ucap nesyia sambil memegangi dadanya
" lebay sia ( lebay lu ) " ucap syifa terkekeh kecil
" eh, si nia belum dating ya? " Tanya mira yang sedari tadi mencari keberadaan jio yang belum tampak batang hidungnya
" udah ge ah, tadi urang ningal maneh na dimesjid pas ngaji ( udah juga, tadi gua liat dia dimesjid pas lagi ngaji ) " jawab zulfa, tidak lama kemudian terdengar teriakan dari arah belakang mereka
" duaarrrrrr " teriak seseorang menepuk pundak salah satu dari mereka
" umi eh umi " latah syifa karena kaget mendapatkan tepukan secara tiba-tiba itu
" niaaa " teriak marsya memeluk erat nia diikuti oleh zulfa dan syifa
Tidak lama dari itu terdengar pengumuman bahwa upacara pembinaan akan segera dimulai.

     ________________________________________

       ​Selama hamper 1 jam, mereka semua dijemur ditengah lapang dan akhirnya upacara pembinaan-pun selesai dan seluruh murid di bubarkan dan menuju ke unit masing-masing untuk melaksanakan MPLS bagi siswa-siswi baru. Syifa dkk pun pergi ke gedung yang berada dipaling depan dekat dengan jalan dan gerbag utama yayasan itu
" eh, si naja gak ikutan upacara bukan?" tanya nia kepada marsya karena marsya satu asrama dengan naja
" henteu stehhhh, si naja mah di asrama jeung anak baru, arana teh siti ( nggk tau, si naja mah ada di asrama sama anak baru, namanya siti )" jawab rahayu menggebu-gebukarena terlalu semangat untuk mengikuti MPLS hari ini
" ecieeee, anak SMA " ledek salah satu kakak kelas mereka
" hmmm, ecieee jadi kakak kelas " jawab nia dan zulfa berbarengan
Sesampainya mereka didepan gerbang SMA, mereka langsung berlari karena pembukaan MPLS akan segera dimulai. Mereka-pun berjalan cepat menaiki tangga yang sesak dipenuhi oleh murid baru. Tangga demi tangga mereka lewati sampai akhirnya mereka sampai dilantai 3, tempat MPLS berlangsung. Pembukaan MPLS-pun berjalan dengan lancer, walaupun Osis-nya sedikit garing, tapi tidak mengurangi rasa antusias para murid baru di SMA itu
" eh, istirahat WB kuy " ucap zulfa mengajak teman-temannya
" kuy " jawab marsya kemudian merapikan peralatan MPLS
" WB santuyyy" ucap nia diikuti yang lainnya dengan tertawa akan hal sepele seperti itu, mereka selalu saja begitu, mudah tertawa denagn alasan yang menurut orang B aja dan mereka selalu menyebut kalau mereka itu RECEH tingkat akut.
Mereka-pun berjalan beriringan menuju WB alias warung baru. Bayak yang bilang kalau mereka itu geng, dan mereka selalu marah jika ada yang bilang kalau mereka itu geng karena pada dasarnya mereka bukan geng, tapi mereka sahabat, inget! Garis bawahi tuh SAHABAT. Mungkin mereka tidak akan marah disebut geng_toh emang bukan itu faktanya_kalau saja kejadian dulu waktu SMP mereka tidak sangkut pautnya dengan geng, tapi ya sudah lahhhh
Setelah waktu istirahat selesai, mereka-pun kembali lagi ke SMA untuk melanjutkan MPLS yang akan selesai pada jam 12 siang
Waktu-pun berjalan terasa sangat lambat dan mereka-pun mnjalaninya dengan setengah hati. Sampai pada akhirnya waktu-pun menunjukan pukul 12 siang yang artinya mereka akan segera dipulangkan. Sebelum mereka benar-benar dipulangkan, Osis mengumumkan sesuatu bahwa mereka besok diwajibkan membawa sesuatu
" sebelum kalian pulang ada pengumuman dulu " ucap salah satu kakak Osis
" besok kalian bawa pipa lumpur,kue negro, puncak coklat, permen zebra " lanjutnya kemudian
" dan lagi, masing-masing bawa 2 " ucap yang lainnya menambahkan
" kita nyuruh kalian bawa itu semua bukan untuk osis, tapi untuk kalian juga " ucap sang ketua osis
" iya ka " jawab peserta MPLS serempak
Setelah itu mereka-pun hbenar-benar baru diperbolehkan untuk pulang

TBC....
13 juni 2019

ABG SMATempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang