Keesokan harinya...
"Haii..haii gaiss.."ucapku girang sekali menghampiri hayfa dan rhea yang sudah datang sejak tadi.
"Idihh,apaann siih nih anak wajahnya ceria bangett"ucap hayfa sinis.
"Hahaha..gapapa kok,lagi senang aja setiap datang ke sekolah"balasku dengan nada bersemangat.
Mereka pun mengiyakan sambil merasa heran dengan sikap ku pada hari ini.
"Ehh,putri mana,belum datang tuh bocah?"tanya rhea sambil membersihkan kelas karena hari ini adalah jadwal piketnya.
"Telat kalii"jawabku yang sedang asik menggeluarkan buku dari dalam tasku.
"Pinjem PR kemarin dongg..."teriak ku
"Kebiasaan kan nih anak,nggak ingat sama tugas rumah,ambil noh di dalam tas"omel rhea sambil menunjukkan dimana buku tugasnya.
"Hahaha,iya deh maaff,khilaf"balasku cekikikan.Aku yang sedang sibuk menyalin tugas rumah milik rhea,dikejutkan dengan kedatangan putri secara tiba - tiba dan segera menghampiri kami.
"Halooo.."ucapnya sambil meletakkan tas diatas meja.
"Hmmm.."sahut kami bertiga.
"Tumben telat?"tanya hayfa.
"Biasa lah,macett"jawabnya."Woii,bu Erny datangg..."teriak salah satu murid yang tak sengaja melihat bu Erny sedang menaiki tangga dan segera menuju ke dalam kelas kami.
"Assalamualaikumm,selamat pagii semua.."ucap bu erny sambil mempersilahkan kami duduk kembali.
"Anak - anak tugas kemarin sudah diselesaikan?" tanya bu erny.
"Sudahh buu..."jawab kami serempak.
"Yasudah,kumpulkan kedepan kelas!"perintah bu erny,yang segera dilaksanakan oleh kami semua.Siapa yang tidak kenal dengan bu Erny,guru matematika yang cantik tapi terkenal sangat disiplin dalam hal tugas,apabila ada yang tidak selesai dalam menggerjakan tugasnya dihari itu,atau jam pelajarannya sudah berakhir akan diberikan dispensasi untuk dikerjakan di rumah,tetapi apabila tetap ada yang tidak menggerjakan tidak tanggung - tanggung baginya untuk memberikan point terhadap muridnya tersebut.
Makanya aku sering pinjam punya nya rhea,kalo nggak paham atau nggak ingat ngerjain,hahaha.
***
Tengg..tengg..tengg
"Anak - anak,silahkan istirahat dulu"ucap bu erny sambil membereskan barang - barangnya.
"Yokk,kekantinn.." ajak ku pada mereka bertiga.
"Iyaa..iyaa" sahut mereka barengan.
Setelah berbelanja dikantin,kami pun memutuskan untuk makan didalam kelas saja,karena biasa setiap hari kantin disekolah kami ini sangat ramai dipenuhi seluruh siswa maupun siswi dari kelas satu hingga kelas enam,yah jadi maklum saja.Di kelas...
"Ehh kita kan semakin hari,semakin akrab,gimana kalo kita sahabatan??"ajak hayfa dengan nada serius.
Aku,rhea,dan putri yang sedang menikmati makanan pun ikut bertatap - tatapan dengan apa yang baru saja diucapkan oleh hayfa.
"Hah! Apa!gimana maksudnya"jawab kami bertiga serentak.
"Ishh,gimana sih kok nggak paham,kita kan udah lama temenan terus kan kita akrab nih setiap hari,terus kita kan udah saling nyaman gitu berempat,iyaa aku nawarin kita sahabatan ajaa..seruu kan tuh!" perjelas hayfa antusias.
"Hmm..bolehh sihh menurutku benar kata hayfa,seruu..pasti kita lebih sering lagi kumpul sama - sama"sahut rhea sambil merasa kekenyangan habis melahap makanannya sedari tadi.
"Bolehh tuhh aku setuju aja sih,nggak masalah,shill lo gimana?" tanya putri padaku.
"Sangattt setujuuu"teriak ku antusias.
"Okeyy,sekarang kita sahabatan..tapi kita kasih nama apa yaa persahabatan kita?" tanya hayfa kebingunggan.
"Hmm..aduhh ribett nyari namanya lagii,faa.."sahut rhea.
"Yah,kalo nggak dinamain nanti orang - orang nggak kenal sama kita,hahaha" ucap hayfa sambil terus berpikir,memberi nama apa ya buat persahabatan kami.
"Winxs,gimana kan sama kayak idola kita!"sahut putri ketika mendapatkan ide.
"Apaan sih masa ngikutin mereka,yang lain ahh"ucapku tidak setuju.
"Hmm..gimana kalo 4S ? "tanya hayfa pada kami.
Kami pun kebingunggan dengan sebuah nama usulan dari hayfa tersebut.
"Hah!! 4S,apaan tuh? "tanyaku,rhea,dan putri bersamaan.
"Jadi,4S itu artinya empat sahabat..aku ngusulin nama itu supaya mudah aja diingat" perjelas hayfa.
"Ohhh..aku sih setuju aja"sahutku.
"akuu, setuju..aku jugaa"ucap rhea dan putri barengan.
"Yaudah,sekarang kita sahabatan deh berempat..terus nama persahabatan kita 4S "ucap hayfa kegirangan.
"Iya dehh,hahaha.."ucap kami barengan sambil berpelukann.***
Aku tidak tahu entah kapan terbentuknya persahabatan kami berempat..
Aku tidak ingat kapan tanggal ataupun bulannya untuk kami rayakan setiap tahunnya dari dulu hingga sekarang...
Tetapi,bagi kami ada yang lebih penting dibandingkan semua itu,yaitu bahwa kami tidak memerlukan sebuah perayaan untuk menggenang awal persahabatan kami..
Menurut kami,persahabatan itu tidak harus di rayakan,tetapi cuman dikenang selalu sambil mengingat masa susah senang yang kita lalui bersama.Mungkin seperti itu gambaran awal kami berempat memutuskan untuk membuat persahabatan.
Hari kian hari pun kami lalui bersama,tentunya masih berempat dengan semakin akrab karena kami sudah memutuskan untuk bersahabat.Kemana pun kami selalu bersama,seolah tidak mau terpisahkan.Dikelas ini entah mengapa menggajarkan kami berempat tentang indahnya masa - masa persahabatan yang kita lalui bersama,banyak sekali canda tawa yang kita lalui,itu yang sering membuat kami kalau lagi ngumpul sekarang membuat kami ingin tertawa ketika mengingat akan kebersamaan kita dahulu.***
Sebenarnya,bukan hanya tentang sebuah kisah persahabatan yang tersimpan didalam memori kelas ini yang membekas bagi kami,tetapi ada satu kisah yang sangat membekas bagiku, yang ku temui pada kelas ini.
Yaitu,sebuah kisah tentang pertemuanku dengan seorang cowok yang selalu ingin aku tanya,"siapa ya,namanya?".Hahaha,ceritanya masih berlanjut yaa..
Jangan lupa vote,,thank u.
KAMU SEDANG MEMBACA
Antara Cinta dan Persahabatan
RomanceIni merupakan suatu kisah yang aku tulis berdasarkan pengalaman sendiri,bersama dengan para sahabatku. Menceritakan delapan orang sahabat,yang selama ini menjalin persahabatan melalui berbagai macam rintangan serta ditambah dengan sebuah kisah perci...