Kebanyakan dari kenangan tercipta saat hujan turun, entah itu kebahagiaan atau kesedihan.
Rasanya ingin berlama lama diantara hujan saat bahagia, bahkan Aku tak ingin Dia cepat reda.
Biar saja seperti ini, agar Aku bisa menatapnya lebih lama dan menyimpan setiap kenangan yang tercipta.Waktu..
Tolong berbaik hati padaku
Kenapa setiap cerita indah selalu datang begitu dalam dan singkat?Baiklah, setidaknya Kita masih dibawah langit yang sama walau beda benua. Berbeda negara tapi tetap satu Indonesia.

KAMU SEDANG MEMBACA
Pelukis Senja. Penikmat Rasa
Roman pour AdolescentsTentang rasa yang enggan diungkapkan lewat suara.