Hari #13: SMA Teenlit Indonesia

199 30 12
                                    

Halo, semua! Bertemu lagi bersama OSIS SMA Teenlit Indonesia! Sebelumnya, kita perkenalan dulu, nih

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Halo, semua! Bertemu lagi bersama OSIS SMA Teenlit Indonesia! Sebelumnya, kita perkenalan dulu, nih. Apa sih SMA Teenlit Indonesia itu?

SMA Teenlit Indonesia atau lebih dikenal sebagai teenlitindonesia adalah tempat berkumpulnya para remaja putih abu-abu di dunia oren. Di sini, kamu bisa menemukan daftar bacaan yang unik abis, kontes yang seru banget, dan
Kegiatan-kegiatan asyik seperti Spektrum November!

 Di sini, kamu bisa menemukan daftar bacaan yang unik abis, kontes yang seru banget, dan Kegiatan-kegiatan asyik seperti Spektrum November!

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Eits, enggak cuma itu aja. Kamu juga bisa mendaftarkan ceritamu ke dalam daftar bacaan kami lho! Apa saja, sih, daftar bacaannya?

1.     Jurnal Harta Berharga

Kamu tahu soundtrack dari film Keluarga Cemara, bukan? Nah, reading list ini khusus untuk kamu yang memiliki cerita yang berfokus pada tema keluarga. Bisa jadi hubungan tokohmu dengan kakaknya atau dengan adiknya atau—silakan sebut lagi apa pun yang berhubungan dengan keluarga.

2.     Coretan Sobat Putih Abu-Abu


Ini bukan soal sobat ambyar. Bukan! Ini tentang pertemanan, persahabatan, dan segala macamnya. Apakah musuh bebuyutanmu akan menjadi sahabat seambisiusmu? Apakah sahabatmu diam-diam memusuhimu? Daftar ini dikhususkan untuk itu!

 Apakah musuh bebuyutanmu akan menjadi sahabat seambisiusmu? Apakah sahabatmu diam-diam memusuhimu? Daftar ini dikhususkan untuk itu!

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

3.     Goresan Kisah Kasih di Sekolah


Punya cerita romansa putih abu-abu? Antara teman seangkatan, antara adik dan kakak kelas, atau sepasang kekasih yang dipisahkan oleh gerbang sekolah yang berbeda? Kenapa tidak daftarkan saja ceritamu di sini?

4.     Catatan Perburuan Personalitas

Remaja adalah masanya mencari jati diri. Tentu saja! Daftar ini diciptakan untuk itu! Apakah kamu memiliki cerita yang mengisahkan seorang remaja SMA yang sedang galau karena mencari jati dirinya? Kami akan senang bila kamu mengirimkan cerita bertema seperti itu karena di sinilah tempatnya!

5.     Buletin Sosial

Apakah tokohmu adalah si pengamat sosial? Atau justru sangat berminat di bidang Hubungan Internasional, diplomasi, dan PBB? Atau bahkan pernah mengikuti AYIMUN atau MUN? Heyho! Daftar inilah yang cocok untukmu!

Apakah tokohmu adalah si pengamat sosial? Atau justru sangat berminat di bidang Hubungan Internasional, diplomasi, dan PBB? Atau bahkan pernah mengikuti AYIMUN atau MUN? Heyho! Daftar inilah yang cocok untukmu!

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Bagaimana? Lima tema ini cukup menantang kemampuanmu menulis fiksi remaja yang berbeda dan unik, bukan? Fiksi remaja bukan hanya fiksi tentang kisah percintaan pemuda dan pemudi, melainkan lebih dari itu.

Kami tunggu karya kalian! 

Semoga bisa bergabung dengan Sekte SMA Teenlit Indonesia ya!

Semoga bisa bergabung dengan Sekte SMA Teenlit Indonesia ya!

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Salam,

OSIS SMA Teenlit Indonesia

SPEKTRUM NOVEMBERWhere stories live. Discover now