Tahukah kamu bahwa tanggal 20 November adalah Hari Anak-Anak Sedunia?
Hari anak-anak sedunia pertama kali diumumkan oleh Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa pada tahun 1954. Meskipun Hari Anak-Anak Sedunia jatuh pada tanggal 20 November, tapi setiap negara yang berpartisipasi dalam merayakan hari anak-anak sedunia memiliki tanggal tersendiri.
Tujuan Sekretaris Jenderal Ban Ki-moon dari Perserikatan Bangsa-Bangsa bercita-cita untuk jangkauan agar setiap anak memiliki akses terhadap pendidikan dan bisa bersekolah.
Kontes "SHARE CERITA KAMU" kembali hadir!
Untuk acara hari ini, AmbassadorsID ingin mendengar cerita masa kecil kamu! Apakah kenangan masa kecil yang paling berarti bagi kamu? Tulis kisah kamu di bagian komentar bab ini dan jangan lupa untuk menggunakan tagar #SpektrumNovember supaya cerita kamu dapat diikutsertakan dalam pemilihan. Lima karya terbaik akan di pos ulang dan mendapatkan shout-out dari media sosial kami!
DEADLINE: 31 Desember 2019Kami tunggu ceritamu!
YOU ARE READING
SPEKTRUM NOVEMBER
De TodoSelamat datang di engagement month terbaru bersama @AmbassadorsID @LY @TeenlitIndonesia @WattysID @YAIndo @FantasiIndonesia. Semua profil ini akan mengikuti satu bulan kegiatan yang berisi prompt yang menyenangkan, diskusi, tanya jawab, dan permaina...