"Assalamualaikum anak-anak."ucap bu Wati begitu memasuki kelas.
"Waalaikumsalam bu."ucap semua murid
"Anak-anak ibu mau memperkenalkan kan murid baru pindahan dari SMA Bandung."kata bu Wati
"Kira-kira anak baru itu cewek atau cowok ya?"ucap semua murid berbisik-bisik
"Sini masuk."kata bu Wati sembari menyuruh Cantika untuk masuk.
Cantika pun langsung masuk dan disitu lah semua pada berbisik-bisik ada yang bilang cantik, biasa aja.
"Cantika ayok silakan perkenalkan diri mu."kata bu Wati
"Halo perkenalkan kan saya Cantika Putri pindahan dari SMA Bandung." Ucap Cantika lembut sembari tersenyum manis.
Anjir suaranya
Cantik bat woy
"Kalau begitu silakan kamu duduk di bangku kosong paling belakang."kata bu Wati
"Iya bu."kata Cantika
Langsung saja Cantika berjalan ke tempat duduk nya
"Boleh duduk?"tanya Cantika sopan mantap gadis yang ada dihadapannya.
"Ohh silakan." Jawab nya mempersilahkan Cantika untuk duduk di sampingnya.
"Terimakasih." Ujarnya.
"Oh iya perkenalkan nama gw Amanda Bulan panggil aja Manda, salam kenal." kata Amanda sembari menjulurkan tangan nya
"Cantika, salam kenal." Ucapnya menjulurkan tangan nya juga.
Akhirnya bel istirahat pu berbunyi
Kringggggg
"Can ke kantin yok mau enggak? gue laper nih."kata Manda sembari memegang perut nya.
"Sebentar man masih nyatet."kata Cantika sembari menulis
"Cepetan Cantika udah laper bat sumpah gue."ucapnya.
"Iya-iya sabar astaga."kata Cantika sembari mempercepat tulisan nya
"Ayok jadi enggak ke kantin."kata Cantika
"Emang nya lo dah selesai?"tanya Manda
"Udah kok, jadi enggak nih ke kantin." Ucap Cantika kembali.
"Jadi lah ya kali enggak jadi dah nungguin lo lama dan juga dah laper bat." Kesel Manda
"Aduhh maaf ya hehehe."kata Cantika nyengir
"Iya santuy aja ama gue mah."kata Manda
"Enggak salah gue milih temen kaya lu."kata Cantika
"Iya lah gw mah orang nya tuh baik plus cantik.Hahahah." ujar Manda dengan pedenya.
"Iyain dah biar seneng." Ucapnya singkat.
Mereka pun keluar dari kelas untuk menuju kantin.Sesampainya di kantin ternyata sudah ramai sekali sampai-sampai tidak dapat tempat duduk. Dan hanya ada di pojok sono masih ada yang kosong walau bareng cowok-cowok.
Maaf iya kalau ada yang typo typo hehehe maklum lah suka keburu buru nulis nya.Hmm btw maaf iya kalau ada kata" yang kurang jls atau yang tidak di mengerti. Pokonya itu aja kok guys hehehe.Jangan lupa nungguin part" nya selanjut nya iya.
Terima Kasih✘
KAMU SEDANG MEMBACA
Cantika Devan
Teen FictionCantika Putri adalah murid pindahan dari Bandung. Dia juga satu sekolah dengan Aldino Putra yang merupakan kakak kandungnya yang kerap dipanggil Dino. Cantika sendiri memiliki sifat baik,cerewet,penyabar,dan agak bar-bar sedikit. Hingga dia bertemu...