"Felly! Fellycia bangun!"
BYURR
"AH! MAMA!!! Kan basah semua jadinya!"
"Makanya kalo dibangunin itu denger! Kamu mau sekolah gak sih? Udah jam 10 noh"
"Hah masa?!"
Fellycia Alyvionna Azzahra, kini aku masih duduk di bangku kelas 3 SMP, dan mulai bosan menjalani hari dengan melihat orang-orang yang selalu sama kecuali 'mereka'.
"Felly you're late again in my class, so I'll punish you today. But, today we're all doing exam so I'll forgive you. Don't do it again okay".
"Okay mam!". Huh! Untung ulangan, kalo enggak gua pasti udah disuruh nyiram tanaman pagi-pagi.
Ceritaku itu bukan di dalam kelas tapi di luar kelas. Yup teman dari satu ekskul atau hanya kenal karena kesamaan hobi. Pertemuan paling berarti adalah pertemuanku dengan dia. Disaat baru masuk sekolah ini aku mengikuti kegiatan ekskul PMR atau Palang Merah Remaja, dan disanalah pertama kalinya aku bertemu dengannya. Menurutku pertemuan ini bukanlah hanya pertemuan biasa namun sebuah takdir dan juga keberuntungan bagiku.
YOU ARE READING
Dirimu
RomansaSMA, orang banyak bilang disaat-saat SMA adalah saat paling indah dalam hidup. Namun itu tak berlaku bagiku. Cerita hidup dan pelajaran kehidupan telah kudapatkan dari masa SMP, ya masa dimana anak-anak mulai beranjak remaja dan bersikap sangat la...