Instagram: Puisiuntukkamu_
INI MUSIKALISASINYA⬇️⬇️
Jangan lupa subscribe💚
Rindu dan Waktu
Minggu, 5 April 2020
16:22 pm
Oleh, aku. Laddya H.Rindu itu seperti waktu,
Yang dapat berputar setiap saat,
Tapi akan kembali lagi seperti semula.
Rindu itu ibarat nya hujan,
kadang tidak diinginkan Tapi juga kadang dibutuhkan
Rindu itu penghangat di saat kedinginan
namun kadangkala dapat membunuh di waktu yang sama
Intinya merindukannya adalah hal yang sangat wajar
asal jangan berlebihan,
Dan jangan sampai timbul kesendirianDari aku, yang merindukanmu tak tahu waktu.
-Laddya
***
A/N
Selamat weekend guys! Jangan lupa putar musikalisasi puisinya ya💚
KAMU SEDANG MEMBACA
Puisi Untuk Kamu
PoésieUntuk kamu yang disana... ini hanya isi hatiku untuk kamu. aku yang bahagia, ketika kamu senang. dan aku yang terluka, ketika kamu sedih aku yang selalu menjadi bayanganmu. aku yang selalu menjadi jejakmu. kemanapun kamu pergi, aku tau. bagaimanapun...