01| Lepas

420 86 28
                                    

Aku mengeluh
Pada hati yang tak kunjung luluh

Aku patah asa
Pada hati yang beku akan rasa

Aku berhenti
Pada hati yang terus membentengi diri

Semua rasa yang erat memeluk dada
Lepas, cukup sampai di sini saja
Mari kita akhiri saat ini juga



Makasih kalian yg udh sempet baca work pertama aku. Semoga bikin nagih buat baca part selanjutnya hehe..

Jangan lupa buat tinggalkan jejak kalian juga yaa, happy reading! :)

Bersuara Lewat AksaraTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang