Apa kabar?
Telah lama aku menanti jiwamu dipucuk pengharapan yang akan terbakar.Apa kabar?
Masih tersimpankah niatmu untuk mengungkapkan sebuah perasaan yang telah lama terkapar.Sekali lagi
Apa kabar?
Bolehkah aku meninggalkan tulisan, agar kau bisa baca dan renungkan tentang perihal jiwa yang sampai saat ini belum juga bisa sadar.
KAMU SEDANG MEMBACA
DIKSIONALISME
PoetryBerikut adalah tulisan tulisan sendu, yang mengisahkan tentang mistisnya masa lalu. Ditata dengan kata yang rapi dan tak lupa pula menyematkan beberapa diksi ditiap kalimat yang tercantum pada layar ini. Selamat Membaca! Semoga tulisan ini lekas men...