00. A Letter

260 45 16
                                    

"Dear Yoon SanHa............
Laki-laki yang pernah hadir dikehidupan ku.
Laki-laki yg pernah menjadi mawar dikehidupan ku.
Laki-laki yang kini menjadi duri dihatiku.

Hei San........ Aku rindu.
Rindu bagaimana saat kita terduduk di ladang mawar yang begitu luas.
Rindu saat-saat berdua bersamamu.
Rindu bagaimana senyummu yang selalu melebihi indahnya mawar merah yang bermekaran.
Rindu akan tatapan mu yang hanya ditujukan padaku.
Rindu alunan gitar yang kau gesekan dengan jari manismu.
Rindu Suara mu saat menyanyikan sebuah lagu untukku.
Rindu bagaimana genggaman tangan mu yang selalu hangat di tanganku.
Aku rindu.... Rindu semua yang ada pada dirimu.....

Sosok mu yang selalu terbayang-bayang,
selalu berhasil membuat wajah ku tergenang oleh air mata..........

Terimakasih karena telah mengisi hari-hariku"

- Lee Aera

BloomTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang