" Perjalanan hidup kita akan menemui banyak perbedaan. Ada yang datang lantas memuji, pun ada yang pergi sambil mencaci. "
- innaa0 -
***
Sudah lima hari, farah di rawat di rumah sakit.Keadaannya pun sudah membaik,karena itu dokter memperbolehkannya untuk pulang dan harus istirahat yang banyak dirumah.Sifat reza pun ada yang berubah sejak sehatnya farah,reza kebanyakan cerewet karena dia akan menjaga adiknya lebih baik lagi,dia tidak mau kejadian ini terulang lagi."Ara,kamu besok gausah sekolah dulu ya,besok abg izinin"ujar reza.
"Yah,bg kan ara mau sekolah.Masa libur,nanti temen ara di rumah siapa?masa sama bibi doang?"jawab farah sedih yang dengan saran reza tadi
"Ara kan harus istirahat dulu,lusa baru sekolahnya.Nanti abg telfon naya kesini oke,jangan sedih dong,kan abg jadi merasa bersalah sama ara"ucap reza,dan memeluk adiknya itu.
"Iyaudah deh,betul ya!naya kesini,bosen tauk ngejomblo!"dengus farah di dekapan reza.
"Iya sayang,sekarang kamu istirahat dulu ya,jangan main handphone dulu,nanti kecapean lagi.Kalau ada apa-apa panggil bibi atau abg aja oke"ucapnya dan mengecup kepala farah,reza hendak pergi tapi farah menahan tangan reza.
"Eh,abg mau kemana?temenin ara dulu"ucapnya.
"Sayang,abg mau ke rumah temen dulu.Ada tugas kuliah sekalian ngomongin organisasi kampus"jawab reza yang masih berdiri.
"Ish,yaudah.Sono pergi,ara mau bocan hush,abg nyebelin!gamau nemenin ara disini"ucapnya sambil memanyunkan bibirnya.
"Kok ngambek sih?maaf ya sayang.Abg ga bisa,soalnya ini penting banget,nanti abg temenin oke,sudah dulu ya,abg pergi dulu.Assalamua'alaikum"ucapnya dan meninggalkan farah di kamar.
"Wa'alaikumsalam.Ish nyebelin!!!awas aja kalau bg reza balik ara ngambek"ucapnya dan langsung tertidur di kamarnya.
***
16:00 wib
Di sore hari,farah yang masih setia denga kasurnya sambil menulis quotes-quotes di buku diarynya.Reza sudah janji untuk memninta naya untuk datang ke rumahnya saat ini.Farah hanya menunggu kedatangan sahabatnya itu,karena dia sangat bosan dalam keadaan yang sangat sunyi yangvmenyelimutinya.
Ceklek
"Assalamua'alaikum ara"salam naya memasuki kamar farah dan juga duduk di tepi ranjang farah.
"Wa'alaikumsalam nay,akhirnya lo datang juga,gue kira kagak"jawabnya.
"Ya datanglah,abg kamu yang nyuruh kok"ucap naya balik.
"Oiya,kita nonton yuk!nonton apa gitu"ujar farah.
"Iyaudah iya,bentar aku ambikin cemilan dulu di dapur"ucap naya hendak pergi tapi ditahan oleh farah.
"Napa heh?"tanya naya.
"Bilangin sama bik imah buatin samyang yah,pliss gue lagi pengen nih nay"jawabnya sambil menunjukkan pupy eyesnya.
"Kamu ngidam ra?hahaha.Iya-iya,nyar aku bilangin ke bik imah"jawabnya dan pergi menuju dapur.
Naya pun kembali ke kamar farah dan membawa nampan yang berisi cemilan dan samyang.Mereka berdua pun nonton film di kamar naya,canda tawa yang membuat farah tidak seperti yang kemarin,dia sudah kembali ke naya yang ceria di balik sifatnya yang dingin.
***
Di pagi hari farah akan kembali ke sekolah untuk belajar,dia tidak mau lagi ketinggalan pelajaran karena sudah seminggu dia tidak masuk.Di hari ini juga,orang tua farah sudah balik ke jakarta,RAHMAN FAMILY sudah lengkap di rumahnya,mereka berempat pun sarapan pagi bersama seperti biasanya.
"Ara,reza.Papa mau ngasih tau sama kalian kalau sepupu kalian,dimas akan tinggal bersama kita,kalian tahu kan orang tuanya sudah meninggal,jadi nanti habis kalian sekolah kita jemput dia di bandara"jelas papa mereka.
"Pa,dimas kan di london sama om rizky.Kenapa pindah ke indonesia?lagian orang tuanyakan musuh keluarga kita,otomatis dia juga musuh kita dong pa"ucap farah dengan nada yang naik satu oktav.
"Ara,walau bagaimana pun dia itu adalah musuh dia,dimas itu orang baik kok.Kalian tidak tahu kalau dia juga benci sama orang tuanya,dia juga akan papa sekolahin di tempat kamu ara."jawab papanya.
"Iya ara,dimas itu orang baik kok.Kamu jangan berprasangka buruk dulu sebelum kamu melihat orangnya"lanjut reza menjelaskan kepada farah.
"Tau ah,pokoknya mau di sepupu ara mau engga bodo amat"ucap farah ketus kepada dua orang itu.
"Ara,mama tau kamu masih dendam sama yang namanya cowok,apalagi cowok itu musuh kita dulu.Tapi mama ingin kamu hapus ingatan kamu yang jahat itu.Mama mau kalau dia sudah disini kamu harus bersikap baik sama dia."ucap mama farah yang gilirannya menjelaskan ke farah.
"GAK!udah ah,bg anter aku ke sekolah cepetan"ketus farah meninggalkan mereka bertiga.
Tbc
Jangan lupa di vommet guys,tinggalin jejak wajib.
Maaf dikit dulu ye.• Syukron Kastiron •
KAMU SEDANG MEMBACA
Hard To Me | Slow Update
Ficção Adolescente#Peringkat 3 sahabatsurga 14 juni 2020 #Peringkat 10 insiden 20 juni 202 # Peringkat 82 istiqomah 14 juni 2020 Farah al-faqeera rahman,seorang gadis remaja yang memiliki trauma berat akibat hal yang menimpanya dulu di london.Mengakibatkan dia trauma...