09~

7 2 0
                                    


MILAN, 8.16 AM
   
Aku sekarang sudah di universitas sejak jam 8.00 pagi tadi namun kami sarapan disebuah tempat makan dulu. Kami baru saja keluar Dari ruang administrasi.

Lalu clara menunjukkan kelasku yang sudah diberitau doasen tadi.

"Nah, ini na kelas kamu"
"Oh iya makasih ya clara." clara lalu menganggukkan kepala nya.

"Aku tinggal dulu ya, soalnya sebentar lagi dosen nya dateng"

"Iya, atiati ya!"
Rasanya baru kemarin aku kenal dengan clara tapi kami sudah seakrab ini.

Aku melihat punggung clara mulai menghilang dan aku masuk ke kelas mencari tempat duduk yang kosong.

Tiba-tiba ada sebuah tepukan di punggungku dari belakang

"Astagfirullah hal adzimm!!" aku lalu melihat ternyata itu adalah virza "virza! Kamu nggak punya kerjaan ya, bikin jantung orang copot aja! Kalo dateng tuh salam bukan ngagetin orang!" sambungku.

"Iya iya maaf, Assalamu'alaikum.." lalu virza mengganti tempat duduknya yang tadi dibelakang ku kini di samping ku.

"Kamuu —" ucap virza menggantung.
"Apa?"

"Mmm nanti aja deh hehe!"

Mataku berputar kesal

11.32 AM, Kelas selesai.

"Na, nanti malem kamu sibuk nggak?" tanya virza saat kamu sudah di luar kelas.

"Enggak, kenapa?"

"Jalan yuk!" ucapnya
"Kemana?" tanyaku penasaran.

"Yah kemana mana lah, tau nggak sih kalo malem milan itu makin terlihat indah" kata virza sambil melebar kan tangannya.

"Mmm gimana ya?" ucapku

"Katanya nggak sibuk!" katanya cemberut dan itu sangat lucu di wajah cool nya

"Iya deh iya, jemput ya!" ucapkan sambil tertawa

"Iya pasti aku jemput, aku jemput pakek kereta kuda berlapis emas"

Aku tertawa kaget mendengarnya "ada ada aja sih, mana ada di zaman sekarang ada kereta kuda berlapis emas"

"Ada kok, aku yang buat" kata virza

"Iya iya" ucapku masih tertawa.

Seeyouu-

SabrinashlyhTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang