Bab 4

50 24 4
                                    

4.Silaturahmi ke rumah Mertua.

Saat pagi gelap gulita di sepertiga malam gelap gulita.Aku bangun dari tempat tidurku dan membangunkan suamiku yang sedang tidur.Aku dan Dia segera menggelarkan sejadah kami untuk bersujud kepda Sang Pencipta.

Adzan Shubuh pun berkumandang hingga sampai selesailah hingga terakhir lafadz yang dikumandangkan.Aku dan Mas Zaydan shalat berjama'ah Shubuh di rumah.Setelah kami shalat aku dan Mas Zaydan menyetorkan hafalan kami yang telah kami hafal selama di pondok.Hingga pada penghujungnya pada terik matahari yang bersinar ini,matahari yang sudah terbit menyinari bumi ini.

"Nayy..bagaimana hari ini kita ke rumah Ummi?sekalian menginap disana?katanya juga sekalian ngumpul dengan yang lain."Tanyannya kepadaku.

"Hmm..ya boleh mas.."ucapku setuju.

Tiba - tiba Mas Zaydan memainkan handphone-Nya dan bicara padaku.

"Tuh..Nayy ini ada pesan dari Ummi ..kesini..katanya Ummi udah kangen sama menantunya..Rayhan juga Wa mau kesana juga sama Ina..katanya."Ucapnya menjelaskan.

"Ehm..iya..ya ..Mas..ya udah yuk sarapan dulu nanti aku siapkan untuk persiapan menginap disana."Ucapku.

Aku dan Mas Zaydan segera menuju ruang makan,sesampai di ruang makan Bibi Yuli sudah mempersiapkan sarapan kami.Aku Mas Zaydan dan Bibi Yuli makan dengan seperti biasanya.Setelah selesai makan bersama Mas Zaydan bicara kepada Bibi Yuli.

"Bibi..insyaaallah hari ini kami akan ke rumah Ummi untuk menginap disana..smentara jaga rumah ya Bi?"tanya Mas Zaydan kepada Bibi Yuli.

"Oh..iya siap.."ucapnya.

Mas Zaydan pun segera masuk ke kamar mandi untuk membersihkan badannya.Sekitar 20 menit Mas Zaydan keluar dari kamar mandi.Sekarang aku yang mandi,setelah aku mandi aku sudah mempersiapkan barang - barang yang kami siapkan.Hingga pada saatnya kami berangkat dan masuk ke dalam mobil kami.

Deruan mobil terdengar saat kami sudah sampai di perjalanan di lokasi yang banyak gedung - gedung tinggi menjulang.Tak lama kemudian,sampailah kami di tempat lokasi tujuan kami.Di pagar berwarna abu - abu yang sangat cantik terlihatnya.Aku melihatnya sekilas dengan senyum.

Setelah sampai,kami pun turun dari mobil dan aku membawa barang- barang yang tadi sudah di kemasi.Mas Zaydan memberikan salam dan mengetukan jarinya dengan tiga kali pukulan.

TOK..TOK..TOK...

"Assalamu'alaikum.."ucapnya.

"Wa'alaikumussalam..."jawab di dalam rumah sambil membuka pintu.
Dan krek terbukalah pintunya hingga terlihat wajah yang membuka.

"Eh..masyaallah anak Ummi udah dateng.."ucapnya senang segera menciumi kening anaknya.

Mas Zaydan hanya menunduk dan diam tandanya setuju.

"Ayo..ayo masuk yuk Nayy.."ajaknya masuk ke dalam.

Kami berdua pun masuk ke ruang tamu dan ternyata d ruang tamu sudah ramai ya ada Abi.Fatma,Ummi dan ya Rayhan dan Ina pun sudah datang dan duduk di kursi sofa ruang tamu.

Aku pun mneyalami satu persatu mereka hingga kami berdua pun duduk diantara mereka.

"Alhamdulillah ya...sekarang kita semua udah kumpul..Ummi kangen banget sama kalian..loh..padahal baru berapa bulan.."ucapnya menjelaskan.

"Alhamdulillah mi.."

Fatma pun kebelakang sebentar untuk mengambil teh hangat di dapur.

"Nah..bagaimana kalian ini yang penganti baru?betah enggak?"tanya Abi kepada kami.

Ku Cari Muara ini karena Allah Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang