Sebuah kisah klasik
Bersama dengan sebuah lagu lama
..KEPADA KAMANDAKA
DARI SEORANG PERASA
ADA YANG MENGATAKAN,
KALAU DI KEDIPAN PERTAMA RASANYA BERBEDA DENGAN YANG KEDUA,
KARNA YANG KEDUA KALI KAU AKAN TERALIH ATAU MALAH MENGALIH,
MEMBUAT RASAMU BERTAUT KEPADAKU BUKAN LAH CEPAT,
TAPI SINGKAT,
TANPA MENGUCAP SEBUAH PISAH,
ITULAH AKHIRNYA,
SEKALIPUN INI AKAN JAUH,
AKU RASA AKU TETAP TAHU,
DIMANA KAMU AKAN TETAP MENGUCAPKAN TERIMAKASIH,
DIMANA KAMU AKAN SELALU MERASAKAN HANGAT,
DARI SEMUA DOA YANG SELALU AKU MINTA PADA TUHAN,
DI SETIAP SAAT,
DIMANA AKU SELALU BERBINCANG PADA BULAN,
DIMANA AKU SELALU MERINDU BERSAMA SENJA,
DAN.. AKU HANYA TAK INGIN,
MATAKU MELEPAS SEMUA REKAMAN DALAM INGATAN TENTANG ORANG YANG SELALU AKU DOAKAN SELAMA INI,
AKU TAK AKAN MENANGIS,
TAPI RASANYA SANGAT SAKIT,
TAPI BIARLAH,
MUNGKIN BUKAN SAATNYA KITA MENGENGGAM IMPIAN BERSAMA, BERLARI TANPA KEDUA KAKI,
DAN BERSEDIH MERATAPI SEBUAH BILIK LAMA YANG TELAH TERJADI,
TAPI ADA SAATNYA,
MUNGKIN KITA,
ATAU MUNGKIN HANYA AKU
BAHKAN HANYA KAMU,
YANG BERJALAN BERDAMPINGAN DIANTARA INDAHNYA MASA DEPAN,
AKU MASIH BERDOA,
SAMPAI TUHAN MEMBERIKU ISYARAT,
JIKA AKU HARUS BERHENTI ATAU TERUS BERDOA SAAT KABAR BAIK ITU AKAN SAMPAI..
Surat terbuka kepada Kamandaka
Dari seorang perasa

KAMU SEDANG MEMBACA
KAMANDAKA
PoetryTeruntuk seorang Kamandaka yang aku nantikan, sebuah rasa yang aku luapkan dalam sebuah kata. Bagiku kali ini, menantimu cukup menyakitkan dan membuatku terlalu kebal akan rasa yang tersiksa hingga ku lupa huj...