Mengadzankan Mayat

146 24 0
                                    

Pertanyaan :

Sebagian orang ada yang mengadzankan mayat, dan itu apa ya hukum nya? Mohon penjelasannya, dan mengapa harus di adzankan?

Jawaban :

Hukumnya boleh2 saja. Jangan di salahkan yaa😊tidak di adzankan pun tidak apa2. Karna ini bukan wajib, bukan rukun, dan bukan syarat

Imam Ibnu Hajar Al-Haytami mengatakan bahwa tidak ada adzan waktu mengkubur mayat

Ulama yang lainnya mengatakan ada adzan. Yang mengatakan ada adzan kenapa ? Karena ada kiasan dengan waktu melahirkan (jika kelahiran anak di adzani)

Jadi waktu berpindah dari alam lahir ke alam dunia dikumandangkan kalimat takbir & tahlil. Maka saat berpindah dari alam dunia menuju alam barzah di adzani

Jadi kalau masuk ke suatu kampung nih misalkan, lalu di adzani, ya diikuti. Ini menurut sebagian ulama.  Yang tidak di adzankan pun ya tidak apa2

🎉🎉🎉

Tanya Jawab Seputar IslamTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang