Apakah kamu tahu?
Aku pernah berusaha untuk melupakan dirimu,belajar untuk menyibukan diriku agar bisa melupakan dirimu,berhenti mencari tahu tentang kabar dirimu.Namun usahaku tidak berhasil apapun yang aku lakukan dan apapun yang aku pikirkan selalu mengingat tentang dirimu lagi.
KAMU SEDANG MEMBACA
Ungkapan Isi Hati
Poetry"Ternyata mencintai dalam diam itu tak semudah yang aku bayangkan,karena dalam diam aku harus menyembunyikan rasa yang telah lama hadir di sini." 》》》》》》 Kumpulan kata dari berbagai sumber.