Kilasan

111 28 0
                                    

💀 P S Y C O P A T H 💀



Breaking News

Sebuah kebakaran di salah satu perumahan elit di kawasan Barat Kota Seoul. Diduga kebakaran di sebab kan oleh ledakan sebuah tabung gas. Namun sampai saat ini polisi belum mengetahui siapa yang menyebabkan ledakan tersebut dan apa motif nya

Di kabar kan bahwa satu keluarga tewas namun anak sulung dari Keluarga Cho di kabar kan menghilang secara misterius. Seluruh Tim ke polisi dan para penyidik tengah berusaha untuk memecahkan kasus ini

Sekian dari saya reporter Han yang mengabarkan langsung dari TKP











"Uhukkk uhukkk Hahhㅡ Hahh" Seorang Anak kecil tengah berlari

"HEY KAU! BERHENTI DISITU" Teriak seorang pria bertubuh kekar

"Ahhhhhㅡ JANGAN! JANGAN BAWA AKU! AKU MAU IBU KU HIKSSSS" Anak itu meronta minta di lepaskan

Plakkk.....

"IKUT AKU SEKARANG! "Pria itu menampar pipi mulus anak kecil itu

Lalu ia menarik kaki anak tersebut yang tengah menangis minta di lepaskan



15 tahun kemudian

Saat ini anak tersebut sudah tumbuh dewasa. Bahkan ia sudah memiliki segala nya, namun ia juga memiliki banyak misteri yang tidak orang-orang ketahui




Seoul, 25 August 2022

Hot News

CEO dari Perusahaan Perhiasan terkenal Woodz mengumumkan hal yang sangat PENTING!

Dikabarkan bahwa CEO Woodz ingin mencari seorang pendamping yang akan menjadi istri nya! Hal yang sangat menggemparkan ini tentu membuat para penonton bertanya tanya. Mengapa seorang CEO dari brand aksesoris terkenal mengumumkan hal seperti itu? Mengingat Publik tidak tahu menahu akan identitas aslinya bahkan wajahnya saja tidak ada satu pun orang yang Tahu

Bagi kalian yang ingin mengetahui lebih lanjut dan juga syarat syarat yang di cantumkan bisa kunjungi website resmi kami di

www.KibiesNews.co.id




Zipp.... Suara TV di matikan

"Sudahkah kamu lihat berita yang ibu suruh? "

"Akhhh Eomma Jebal.... "

"Waeyo? "

"Eomma aku tidak mau ikutan yang begituan" Rengek nya

" Huftttt ayolah Sejeong-ah! Kau sudah berumur dan umurmu itu sudah cocok untuk mencari pasangan! "

"Aku masih 25 tahun eomma dan aku belum cocok untuk mencari pasangan di umur segini"

"Ha? Belum cukup? Pokoknya kamu harus mendaftarkan sebagai calonnya! Atau tidak ibu tidak mau lagi menghubungi mu! Kau sudah cukup lama Sejeong melajang! Kau mau melihat ibu mati sebelum menimang cucu? " Ancam Ibunya

"Ahh~ eomma~ Jangan seperti itu dong , kasihanilah diriku ini yang susah mendapatkan pendamping" Ia lagi lagi merengek

" Salah siapa kau banyak maunya! Sudah berapa kali kamu gagal dalam kencan buta? Bahkan ibu sudah tidak bisa lagi menghitung nya"

"Huhhh... Eomma ih jangan begitu dong~ Misalnya nih aku mendaftarkan dan lolos lalu saat aku menemuinya ternyata dia adalah seorang pedagang pasar gelap? Lalu ia akan mengambil organ organ ku dan menjualnya dengan harga tinggi! " Sejeong berimajinasi terlalu tinggi

 Psychopath choTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang