Select All
  • Yes, Pak!
    5.3M 188K 62

    Nina Alexandra Fresh Graduate yang baru mulai menapak karier. Selalu tertarik pada laki-laki yang lebih tua sehingga dijuluki mengalami Daddy's Issue. Diam-diam tertarik pada atasannya, dan menjalani hubungan tanpa masa depan. Stevie Andika Kawilarang Trauma membuatnya mencoret pernikahan dari daftar tujuan hidup. Leg...

    Completed   Mature
  • Batavia 1942 [Tamat]
    43.2K 7K 41

    Terlalu banyak negeri yang menginginkan tanah Indonesia menjadi salah satu bagian dari negeri mereka. Hingga negeri seindah Jepang pun menginginkan Indonesia dan salah satu tangan kanan dari seorang Jenderal menemukan sesuatu yang lebih indah dari negeri yang sedang negerinya jajah. "Negeri mu memang indah, saya akui...

    Completed  
  • Me, the Adjutant's Lover (Pindah ke Karyakarsa)
    258K 31.8K 59

    Tertidur saat menonton film G30S/PKI bersama Papanya. Bangun-bangun Ana sudah berada di kediaman keluarga Jendral Besar Abdul Haris Nasution, salah satu pelaku film sejarah yang ia tonton. Selain bertemu Jendral Nasution, Ana juga bertemu keenam Jendral yang menjadi target penculikan PKI. Termasuk, Ana berjumpa dengan...

    Completed  
  • RatriKala ✓
    430K 39.7K 65

    Menurut Raja, membawa atau membeli sebuah lukisan dari pameran yang ia kunjungi, setiap singgah di suatu kota, bukanlah sesuatu yang aneh atau pun salah. Dia telah melakukan itu ribuan kali, membeli satu atau dua lukisan di setiap perjalanan. Tapi, perasaan aneh itu muncul ketika dia membeli sebuah lukisan dari suatu...

    Completed   Mature
  • SAUJANA
    13.6K 1K 44

    Saujana: (sejauh mata memandang) Keindahan kecil yang tak dapat di ubah, sebuah perbedaan yang harus sama-sama di terima. Tuhan tidak jahat hanya saja tengah memberi ujian kepada manusianya untuk bekal perjalanan nanti. "Kau tidak dapat menyebrangi lautan hanya dengan memandanginya saja!" ___________________________ S...

    Completed   Mature
  • Garis Aksara Dara
    7.5K 983 31

    Henzie, salah seorang anak bangsawan Belanda yang lahir di Rotterdam. Yang cinta pada Netherland, dengan menyebut nama Ratu Wilhelmina, Henzie rela meninggalkan mimpi sampai melupakan Maha Esa Tuhan. Tatkala Helene telah berpulang, takdir membawanya ke tanah Batavia tempat di mana Ricardo memegang nama Kapten, juga ta...

    Completed  
  • GAJAH MADA ; Megat Roso
    118K 14.4K 122

    Sekar Ayu Damacakra, seorang putri kerajaan kecil di ujung barat perbatasan yang sudah dijodohkan dengan sepupunya sendiri, tiba-tiba saja dipaksa menikah dengan Gajah Mada atas dhawuh Hayam Wuruk yang mutlak. Gajah Mada tidak pernah tertarik dengan gadis-gadis cantik selama ini. Tapi Sekar berbeda. Ia membuat Gaja...

    Completed  
  • [Majapahit] Forgive Me For Everything
    951K 130K 55

    [Cakrawala Mandala Series #1] 1359 Gadis itu memiliki nama yang serupa dengan seorang tokoh cerita sejarah di Wattpad. Tidak, ia tidak pernah membacanya. Tapi, ia mengalami hal yang sama dengan tokoh cerita tersebut. Bedanya, hanya jiwanya yang merasuk ke tubuh seorang gadis bernama Gauri, putri seorang temenggung di...

    Completed   Mature
  • RENJANA⚜ ✔
    3.1M 216K 31

    Pemenang Wattys Award 2020 kategori Historical Fiction May contain some mature scenes Genre: Romance, Fantasy, Mystery Tanah Para Leluhur Universe #1 ren·ja·na -n- rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya) Dikisahkan jauh dahulu sebelum Nusantara berubah nama menjadi Indonesia, ketika zaman di m...

    Completed   Mature
  • JAYANEGARA ✓
    1.2M 181K 45

    [ WATTYS 2023 SHORTLIST ] ༻─Ꭺ᥉ɾᥲɾ Ᏼᥙᥲᥒᥲ I─༺ Laras tak menyangka bila mimpi-mimpinya adalah pecahan puing-puing ingatan masa lalu. Raja Jayanegara──Raja yang dituliskan sejarah sebagai Raja tak bermoral nan lemah──adalah Raja yang mencintai Laras di kehidupan sebelumnya. Namanya memang tak pernah tercatat pada setiap...

    Completed  
  • Indurasmi Batavia✧ [𝒂 𝒉𝒊𝒔𝒕𝒐𝒓𝒊𝒄𝒂𝒍 𝒇𝒊𝒄𝒕𝒊𝒐𝒏]
    57.8K 8.4K 33

    𝐁𝐚𝐭𝐚𝐯𝐢𝐚, 𝐇𝐢𝐧𝐝𝐢𝐚 𝐁𝐞𝐥𝐚𝐧𝐝𝐚, 𝟏𝟗𝟎𝟑. ❝Semua tentangmu adalah pesona, Nona. Sebuah puisi yang lebih nyata dari ilusi.❞ ~ Carel Arthur van Mook, 1903. Ini bukan hanya kisah tentang Himeka, gadis dari tahun 2020 yang gagal mendapatkan pas de deux bersama Albrecht-nya. Melainkan juga sepenggal...

    Mature
  • Juwita Malam Season 2 [TELAH TERBIT]
    354K 58.1K 36

    Tak banyak yang benar-benar percaya bahwa reinkarnasi itu memang ada. Hatta dan Genta dibuat bingung dengan beberapa keping masa lampau tak tak diketahui dari mana asalnya. Perasaan saling kenal jauh lebih lama dari yang bisa diperkirakan selalu datang pada mereka, buat bingung semakin besar sekali rasanya. Apakah mer...

    Completed  
  • SINGASARI, I'm Coming! (END)
    2.2M 335K 69

    Kapan nikah??? Mungkin bagi Linda itu adalah pertanyaan tersulit di abad ini untuk dijawab selain pertanyaan dimana sebenarnya jasad I Gusti Ketut Jelantik dikebumikan. Kurangkah dia berikhtiar? Lalu apa namanya kegiatan blind date yang harus Linda lakoni setiap akhir pekan selama empat bulan, tentu atas prakarsa san...

    Completed  
  • Rania van Batavia [✔️]
    185K 30.5K 23

    # THE WATTYS WINNER 2021 IN HISTORICAL FICTION # Previous Title: "Namanya Hoesni" Aku Rania, seorang mahasiswi tahun akhir ilmu sejarah yang sangat menggemari kisah-kisah menakjubkan dari pergerakan nasional bangsa Indonesia pada masa kolonial. Semua buku-buku dan kisah klasik itu kulumat dengan semangat. Jangan tanya...

    Completed   Mature
  • Buitenzorg : 1913✅
    33.8K 4.6K 22

    Sebagai seorang pribumi, Ayu sangat membenci para Belanda. Para penjajah dari Netherland yang hanya dapat memeras, menjajah, dan merendahkan tanah Hindia Belanda. Kebencian Ayu semakin menjadi setelah kematian orang tuanya di tangan tentara KNIL. Ayu berjanji akan membalaskan kematian orang tuanya, apapun akan ia laku...

  • Along Comes Mariana Cornelia (Complete)
    29.3K 4K 57

    Pertemuan Padma dengan hantu perempuan Belanda yang meminta bantuannya, bukanlah sesuatu yang ia anggap penting. Sampai kemudian, orang yang dicintainya melalukan hal yang sangat menyakitkan. Padma memutuskan menjauh dari orang-orang yang melukainya. Namun, misteri yang disodorkan Mariana, hantu itu, membawanya pada s...

  • PUSAKA CANDRA✔️
    1.7M 270K 86

    TAMAT Romansa Dewasa dan Fiksi Sejarah Indonesia. Kesultanan Agung Mataram, abad ke-17 Kata tetua di desa nelayan, candra selalu bersinar paling terang di pertengahan tahun; hari di mana candra akan menjadi seimbang dengan aditya. Hari itu adalah hari di mana Dewi Ratih akan turun ke bumi dan mewujudkan dirinya dalam...

    Completed   Mature
  • 𝐀𝐤𝐮 𝐒𝐞𝐨𝐫𝐚𝐧𝐠 𝐍𝐲𝐚𝐢 [TERBIT]
    109K 14.7K 25

    Kebencianku terhadap bangsa Belanda telah mengakar sejak jiwa ini lahir di atas tanah jajahan, sebagai kaum golongan terbawah berstatus budak di negeri sendiri. Kemiskinan adalah hal lumrah. Kelaparan merajalela saban hari. Tubuh-tubuh kurus lelaki pribumi berbajukan kain goni berkebalikan dengan Tuan-Tuan Eropa murni...

    Completed   Mature
  • Bukan Anjangsana (MAJAPAHIT)
    80.6K 10.4K 55

    "Baik dan buruk adalah kerelatifitasan, sedangkan benar dan salah adalah kemutlakan." Gadis melankolis tercebur ke abad 14, di mana kerajaan Majapahit masih nampak kerdil, dipimpin oleh Raja yang menyandang ejekan lemah lagi jahat. Bersamanya kita akan melihat berbagai pergolakan yang timbul, menunjukkan baik-buruk...

    Completed