Select All
  • My Life, not Jane Austen's
    969K 35.6K 11

    [PARTIALLY DELETED] Kalian pernah membaca karya-karya Jane Austen yang fenomenal itu? Amiya juga pernah, bahkan hafal di luar kepala. Tumpukan buku itu ada di rak paling atas, paling lecek karena terlalu sering dibaca. Kenapa? Karena buku itu seperti ramalan dalam hidup Amiya. Hidup Amiya ditulis di dalamnya. Namun...

    Completed  
  • TIRAMISU
    7.2M 838K 37

    Umur kamu berapa? Sudah punya pacar? Kapan nikah? Temen kamu udah punya anak lho, nggak ada niat nyusul? Kerja terus kapan ke pelaminannya? Kaila merasa pertanyaan seperti itu lebih mengerikan dibanding nonton film horror sekalipun, semua orang terlalu sibuk bertanya mengenai masa depan. Sampai lupa bertanya pada diri...

  • QUANDARY [Tersedia Di Bookstore & PlayStore]
    4.5M 171K 34

    [Telah diterbitkan oleh Namina Books. Tersedia di Gramedia & PlayStore] Link Playstore: https://play.google.com/store/books/details?id=ssDEDwAAQBAJ Kontak toko buku online: Shopee: penerbitnaminabooks Quandary Highest Rank: #1 in Chicklit on: 16/02/18 05/03/18 23/03/18 - 26/03/18 28/03/18 - 02/04/18 21/04/18 - 22/04...

    Completed  
  • Dosen Pembimbing
    2.1M 175K 23

    [UPDATE SETIAP RABU & SABTU] Bagaimana rasanya punya dosen pembimbing skripsi yang ganteng, pinter, masih muda, tapi jutek dan galak? Kalau Audi, dia akan memilih menyerah saja, meminta ganti dosen pembimbing, atau bakal pindah jurusan. Sayangnya, dosen pembimbing dia itu seorang Rezvan Brata Dirgantara. "Pak, kemarin...

    Completed  
  • Love, lost, And, Found (Cinta Itu....) - TERBIT
    2.2M 261K 31

    Kara menikmati hidupnya yang sekarang. Dia punya pekerjaan yang dia sukai dan tinggal di luar rumah setelah mendapatkan izin dari ibunya yang posesif. Semuanya terasa sempurna sampai suatu hari sepupu yang menjadi mimpi buruknya tiba-tiba muncul di kantornya dan bekerja di sana! seolah itu belum cukup menyebalkan...

  • (Masih) Yang Terindah
    1.2M 147K 34

    Elvira. Wanita dewasa yang harus terlibat dengan rutinitas gali lubang tutup lubang. Dia punya cita-cita besar, dan tidak ada masalah dengan meletakkan sejenak harga dirinya demi tergapainya sebuah niat megah itu. Tidak ada yang boleh menggagalkan cita-cita Elvira, termasuk dia--pria pengecut yang datang dari masa lal...

  • You Belong to Me-TERBIT
    725K 44.3K 12

    Cerita ini repost. Sudah pernah di-posting sampai kelar di wattpad, sebelum akhirnya aku tarik karena masih berantakan. Aku posting lagi supaya lapaknya rame. Karena ini produk lama, jadi kakunya masih berasa banget. Sinopsis Kembali ke rumah setelah pergi sekian lama tidak mudah untuk Nayla. Namun dia harus melakuk...

  • Pagi Bening
    834K 61.3K 26

    Diusianya yang memasuki 36 tahun, Arija Bachtiar cukup membuat khawatir keluarganya karena belum memiliki pasangan. Sedangkan adiknya, Andra Bachtiar, sudah mau memiliki 2 orang anak. Hal serupa juga sedang dirasakan keluarga Alana Dwi Biansastika yang memasuki usia hampir 30 tahun dan single, tanpa pacar sekalipun...

    Completed  
  • False Hope
    1.2M 82.3K 31

    (Tersedia di google playbook) "Karena cowok humoris itu nggak ada serius-serius nya. Udah itu aja." -Radhini Dewantari-

    Completed  
  • BIMA - NANIA : CINTA KEDUA
    2.3M 22.6K 6

    Loving you doesn't hurt me. The only thing that keeps on hurting me is the fact, that you'll never love me back. -Anonymous- Cover by @crowdstroia

  • Last Change
    2.7M 49.8K 19

    [COMPLETE] Adeeva dan Remio, mempunyai masa lalu yang sama, cerita yang sama dan juga perasaan yang sama. Hubungan yang dulunya mereka pernah jalani bukan sekedar hubungan ringan sepasang kekasih. Mereka berdua pernah terikat hubungan sakral bernama pernikahan. Keegoisan dan jiwa mudanya dulu membuat mereka terpaksa...

    Completed  
  • Wishy-Washy ✔️ [ SUDAH TERBIT ]
    3.1M 255K 36

    Karena laki-laki tampan bukan lagi menjadi incaran. Seiring berkembangnya zaman, selera perempuan tak akan pernah bisa kamu prediksi. ... ... ... Enjoy!

    Completed  
  • Batas ( Move On )
    1.9M 117K 29

    ( TELAH TERBIT ) Berapa lama batas move on untuk wanita? 3 bulan, 8 bulan atau mungkin bisa bertahun-tahun lamanya? Bagi Amoria Mentari, move on dari mantan kekasih yang mengkhianatinya memang tidak mudah, karena sang mantan masih bekerja satu atap dengannya dan masih kerap menggodanya! Alhasil usahanya untuk move on...

  • She's The Boss!
    7.3M 321K 36

    [SUDAH TERBIT] [Highest rank : Di Hatimu] Bos satu ini bakal menganggapmu taburan seledri di atas kuah bakso. Serius. "Kalau bisa jangan tatap matanya. Atau jangan bernapas sekalian!" Tatapan lasernya mampu menghabisimu sebelum bibirmu sanggup berucap. Perkenalkan : Wyne Gunardi. Cantik, muda, perfeksionis, dan benc...

  • Bunga Si Gilang ✔️
    2.7M 150K 26

    [ SUDAH TERBIT! dalam bentuk Cetak dan juga E-book ] Highest rank: #2 in romance Pernikahan itu sesuatu yang sakral dilakukan sekali seumur hidup dengan seseorang yang benar-benar dicintai. Gilang juga ingin begitu, tetapi Gilang tak bisa berbuat apa-apa saat orangtuanya menjodohkan dengan Bunga, gadis tomboy yang se...

    Completed  
  • Take That [End]
    1.2M 27.2K 8

    TERSEDIA PART 1-5 TERSEDIA DI APK KUBACA DENGAN JUDUL YANG SAMA. TERIMA KASIH. __________________________________ "Kamu kelemahanku, Kanaya. Hanya kamu." -Arvind Bayanaka Gumala- "Kita tidak menikah untuk melemahkan satu sama lain, Arvind." -Kanaya Sophia Atmaja- Started: Januari 2017 Finished: Oktober 2017

    Completed  
  • Mendadak Mbak
    2.5M 83.9K 13

    [Part Private!!] Karena satu kali menabrak ibu-ibu di tengah jalan, Vianka terpaksa menjadi pembantu dadakan. Selain sebagai kompensasi sudah menabrak ibu tua itu, Vianka juga menjadikan ini sebagai kesempatan kabur dari pertunangan gila yang direncanakan orang tuanya. Bukan sebab tidak cinta dengan si pria yang dijod...

    Completed  
  • Uncontrolable Marriage
    3.6M 275K 65

    PART SUDAH TIDAK LENGKAP Cetak ✔ Dreame ✔ 18+ Kimmyra dipaksa menikah dan menjadi istri kedua. Kimmyra tau populasi wanita di dunia memang lebih banyak dibanding laki-laki tapi ia tidak menyangka ia menjadi istri kedua. Nasibnya yang tidak mujur itu tidak berhenti sampai disini. Ternyata laki-laki itu ingin memiliki...

    Completed  
  • Di Simpang Jalan (TERBIT)
    1.3M 67.1K 14

    Ada mimpi-mimpi indah yang akhirnya lepas ketika terjaga. Seperti asa yang terpenggal oleh nyata yang suapkan kecewa. Dan tidak ada cara lain untuk menyelamatkan hati, kecuali... pergi. Pilihan sederhana yang nyatanya tak pernah mudah.

  • Jungkir Balik Dunia Raras
    988K 75.6K 26

    [Complete] Raras Ashadewi, gadis manja yang tengah digulung rindu pada Mama yang meninggalkannya tujuh tahun lalu. Mengabaikan ketidaksetujuan sang Papa, Raras membawa kakinya memulai meniti jejak. Sendiri. Lalu dihadiahi oleh Rob seorang 'teman'. Teman berkeliling mencari sebuah alamat, lalu berubah menjadi teman hid...

    Completed  
  • Dara & Dira | SUDAH TERBIT
    1.2M 6.6K 5

    Bersama-sama selama empat tahun tetapi hanya mempunyai predikat sebagai 'Penjaga jodoh orang lain?' Tidak ada kenyataan yang lebih menyakitkan dari itu. Bagi Dara pilihannya hanya satu, pergi jauh-jauh dan menghilang dari hidup Dira lalu mengenyahkan bayang-bayang pria itu untuk selama-lamanya. Tetapi Tuhan selalu...

    Completed  
  • INTERSECTION - Where the crush happened
    631K 27.4K 10

    [SUDAH DITERBITKAN] Maulana Firdhaus, seorang desainer visual di salah satu kantor periklanan paling sibuk di Jakarta, kembali dipertemukan dengan orang asing yang tidak begitu saja percaya bahwa sebagai seorang perempuan, nama dia benar-benar Maulana. Seharusnya Moli kesal, setiap kali ada orang yang mengernyit hera...

  • Vanilla [Completed]
    2.8M 30.7K 5

    UPLOAD FULL PINDAH KE MANGATOON -- Kata sebagian orang tidak ada yang namanya dua sahabat antara laki-laki dan perempuan, yang ada hanyalah cinta yang bertepuk sebelah tangan atau perasaan keduanya yang sedang bermetafosis menjadi sesuatu yang berbeda, benarkah?

    Completed  
  • Happen for a Reason (SEBAGAIN PART DIHAPUS KARENA PROSES PENERBITAN)
    2M 291K 34

    Cinta itu sederhana... Aku untukmu dan kamu untukku... Dan kita akan bahagia selamanya.... Aku tersenyum getir membaca kalimat yang tertulis di halaman depan buku agendaku. Buku itu sudah menemaniku sekitar lima tahun lalu. Aku yang dulu, terasa begitu naif karena percaya dengan rentetan kalimat itu. Nyatanya cinta ti...

    Completed  
  • Game Point! [ Completed]
    1.4M 168K 33

    [Sebagian bab di-private. Follow untuk melanjutkan membaca] Titik penentuan dalam permainan bulutangkis. Segala macam tekanan dan harapan bergumul menjadi satu. Pilihannya adalah menyerah atau mencoba memutarbalik keadaan. Menggenggam untuk membahagiakan, atau melepaskan seraya mendoakan. Pilihan mana yang akan diam...

    Completed  
  • Wedding Festival [Terbit]
    5.3M 123K 11

    Salah satu alasan Swastika Nareswari resign adalah perbedaan cara pandangnya dalam urusan pekerjaan dengan Javas Maheswara, sang pimpinan. Serta sikap Javas yang kerap menguji kesabaran Swastika semakin memantapkan hatinya lepas dari jeratan sang pimpinan. Suatu hari, sebuah pameran besar yang digelar bertema 'Wed...

    Completed  
  • Le Restaurant de Prada (TAMAT)
    865K 75.7K 24

    Rumi seorang manajer di sebuah restoran Prancis bernama Prada, sama seperti nama pemiliknya. Gadis kaku dan tak peka yang menjunjung tinggi kerpofesionalan ini tidak pernah mengira akan terlibat dalam masalah hidup bosnya itu. Masalah yang membuatnya terseret dalam masalah-masalah yang lain. Membuat hidupnya yang dama...

    Completed  
  • Patah #2 - Slow Update
    1.5M 205K 41

    Seri kedua setelah KEPING ** Sudah dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih ?

    Completed  
  • The Philophoblr
    1.2M 22.7K 7

    The philophoblr

    Completed   Mature
  • Cinta Dalam Sepotong Gambar (The hating game) - Terbit Ebook
    1.3M 83.7K 11

    Mendapati dirimu menjadi karakter dalam sebuah webtoon itu menyebalkan. Terlebih lagi jika kamu dibuat terlihat seperti playboy tengil. Yup, seseorang melakukannya padaku. Menjadikan aku olok-olok untuk memancing tawa. Aku yakin pelakunya adalah orang kantor yang terbiasa mengikuti gerak-gerikku, hanya saja, aku tidak...