Select All
  • Patissier & Chocolatier (TAMAT)
    469K 75.6K 20

    Cerita tentang Arum dan Yusra. Pastry Chef yang sedang berjuang mewujudkan impiannya melalui toko roti sederhana yang didirikannya. Hingga seorang akuntan yang baru kehilangan pekerjaan dan menjadi pengangguran, terpaksa membuang segala harga diri dan bekerja di toko kecil milik lelaki yang selain tetangganya, juga ma...

    Completed  
  • Eensklaps | PUBLISH ULANG VERSI WATTPAD
    842K 91.1K 39

    Kebetulan itu hanya membumbungkan harapan. Jika sudah di puncaknya, manusia menilai alam semesta berkonspirasi untuk mempertemukan sebuah kenyataan. Dan gue, tak menganggap kebetulan adalah sesuatu yang harus gue puja-puja. -Balerin Nastisha (Tisa, 28 tahun, buruh di ruang kendali siar). Gue gak percaya kebetulan sih...

    Completed  
  • The Boss
    1.9M 179K 46

    Best Rank 4 in Chicklit (06/07/2018) Ada beberapa part yg di private.. Mohon maaf lahir dan batin ya gengss 💋 "Huh.. Kebiasaan maen matiin telepon aja. " Nina melempar telepon genggam berwarna hijau itu sembarangan. Lalu merebahkan tubuhnya telentang ditengah kasur single bednya. Mata hitamnya menerawang menatap la...

  • Dosen Pembimbing
    2.1M 175K 23

    [UPDATE SETIAP RABU & SABTU] Bagaimana rasanya punya dosen pembimbing skripsi yang ganteng, pinter, masih muda, tapi jutek dan galak? Kalau Audi, dia akan memilih menyerah saja, meminta ganti dosen pembimbing, atau bakal pindah jurusan. Sayangnya, dosen pembimbing dia itu seorang Rezvan Brata Dirgantara. "Pak, kemarin...

    Completed  
  • Predestinasi (END)
    267K 13.3K 12

    Main hati sama berondong? Nyatanya, kita tidak pernah bisa memilih untuk menjatuhkan hati kepada siapa. Di usia yang seharusnya sudah cukup untuk menikah, aku masih galau-galauan mikirin itu cowok. Mending kalau dia sudah pasti bakal jadiin aku pendamping hidup. Hubungan yang aku tengah jalani, sama sekali nggak tahu...

    Completed  
  • Serendipity
    50.4K 2K 26

    Untuk menjadi seorang ibu bukan hanya sekedar mengandung dan melahirkan. Terkadang banyak wanita yang diberikan berkat untuk memiliki anak tetapi tidak pernah melakukan perannya sebagai ibu. Jadi menurutku untuk menjadi seorang Ibu tidak cukup hanya mengandung dan melahirkan. Aku, menyebut pertemuan kami adalah sebu...

  • The One
    499K 34.2K 40

    -COMPLETED- Setiap orang memiliki kriteria masing-masing dalam memilih pasangan. Entah itu penampilan, perilaku, sifat, dan yang akhir-akhir ini selalu dijadikan kriteria paling utama adalah kekayaan. Bagi Arumi, tipe kekasih dan pendamping hidup itu simpel, yaitu hanya -WAN. Tetapi, nyatanya, tipe Arumi tidak sesimp...

    Completed  
  • M E N T A R I
    92.2K 6.5K 38

    Sebelumnya, Bintang tidak pernah merasakan kehilangan yang mendalam. Bahkan saat ia ditinggalkan oleh masa lalunya, ia tidak sekalut ini. Tetapi, mengapa saat Mentari tidak ada di sisinya, Bintang merasakan setengah jiwanya juga ikut pergi. Hidupnya terasa gelap dan kosong. Apakah Bintang telah jatuh cinta? Namun, saa...

    Completed  
  • Milky Way (Sebuah Nama)
    393K 10.2K 7

    Re-publish Kamu pernah merasa deja-vu? Perasaan tentang mengalami peristiwa yang sama berulang kali. Atau perasaan tentang mengenal seseorang yang baru pertama kali bertemu? Seperti yang aku alami. Aku merasa mengenalnya, tapi tidak juga kutemukan kepingan cerita atau peristiwa yang ada dia di dalamnya. Senyum yang me...

    Completed  
  • Red Lipstick [TERBIT]
    2M 30.5K 6

    [PROSES PENERBITAN] Berawal dari sebuah lipstick berwarna merah cabai yang Agatha gunakan pada malam peluncuran produk kosmetik perusahaan tempatnya bekerja, sehingga mempertemukannya dengan sesosok pria kasar yang digosipkan gay bernama Brigan. Tapi siapa yang sangka kalau ternyata Brigan mengidap OCD yang menyebabka...

    Completed  
  • INTERSECTION - Where the crush happened
    631K 27.4K 10

    [SUDAH DITERBITKAN] Maulana Firdhaus, seorang desainer visual di salah satu kantor periklanan paling sibuk di Jakarta, kembali dipertemukan dengan orang asing yang tidak begitu saja percaya bahwa sebagai seorang perempuan, nama dia benar-benar Maulana. Seharusnya Moli kesal, setiap kali ada orang yang mengernyit hera...

  • Prambanan, Kereta Api, dan Manuskrip (Pending)
    46.1K 5.3K 12

    Setelah ulang tahun ke 23, tangan Diajeng Nirwasita lihai melukis sketsa seorang lelaki asing yang belum pernah ia jumpa. Terdapat rasa ketergantungan kuat menghubungkan dengan lelaki sketsanya. Setelah berkunjung ke Museum Radya Pustaka, Aksara Kaliandra tergugah oleh manuskrip milik KRA Mangkupraja pada masa Pakubuw...

  • [I]MAGINATIO[N]
    9.8K 1.9K 26

    Ketika sebuah fakta menghancurkan segala imajinasi dan harapanmu. *** "Gue tau perjuangan gue selama ini mungkin bakal sia-sia.Hati gue bakal hancur,tapi gue punya prinsip kalau krayon yang patah pun masih berwarna. Begitupun juga hati gue." -Audrey Millenia Morris- "Gue gak tau cinta ini bakalan berujung kaya...

  • Koala and Her Story [TERBIT]
    662K 23K 20

    [Hak cipta dilindungi oleh Allah SWT dan Undang-Undang Republik Indonesia] Jika Anda membaca cerita ini di situs selain WATTPAD, maka Anda sedang dalam risiko MALWARE attack. Jika Anda ingin membacanya dari situs yang aman untuk perangkat Anda, Anda dapat membacanya di situs ini : https://my.w.tt/ofkzKYeUJP Diam-diam...

  • Tuan Rasa [Completed]
    768K 66.3K 42

    Ini perihal yang pertama, yang datangnya tiba-tiba lalu pergi tanpa aba-aba. Semua dimulai dari ketidaksengajaan, kesalahpahaman, berlanjut pada pertikaian dan berakhir pada mengenal cinta. Bersamanya membuatku merasa jauh, begitu jauh dari sebuah kesiapan untuk kehilangan. Ini kisah cinta pertamaku, kisah tentang Tu...

    Completed  
  • KOTA KITA
    16.7K 1.4K 13

    Pergi ke Jakarta untuk melanjutkan kuliah di universitas ternama adalah impian Ratna sejak dulu. Tujuannya hanya belajar dan mencoba untuk hidup mandiri dengan jauh dari kedua orang tuanya. Hanya itu. Tapi di kemudian hari, Ratna tidak menyangka bahwa segalanya akan serumit ini. Kebenaran menyakitkan, kepatah-hatian...

  • Cupid's Mistake
    1.8M 166K 41

    [SEBAGIAN CERITA SUDAH DIHAPUS] Bukan cerita cinta dua dunia, tentang vampir anemia yang jatuh cinta sama cewek cantik rakyat jelata. Ini cuma tentang Rivera, wanita di penghujung usia 29 tahun, perawan tua, bos dari makhluk-makhluk kurang amal di divisi marketing Royal Property Grup, dan seorang Rama, cowok baru gede...

  • Antipole
    2.1M 232K 68

    •Completed• Kita ada di kutub yang berbeda. Sekolah yang terkenal disiplin dan memiliki segudang prestasi bukan tidak mungkin memiliki murid yang nakal dan pembangkang. Luarnya memang begitu, tetapi dalamnya siapa yang tahu? Inara tidak terlalu mengenal Ragi, salah seorang murid pembangkang di SMA Integral. Se...

    Completed  
  • Our Hope(less)
    235K 19.2K 21

    "Kau tahu bagian paling berengsek dari cinta? Yaitu berjuang dengan rasa itu sendirian." Posisi Arum hanya sebagai anak angkat dan dianggap sebagai musuh terberat memperebutkan warisan oleh pria yang dia cintai sekaligus sang adik angkat, kerap kali membuatnya tertekan. Akan tetapi, itu sudah menjadi pilihan. #Kover b...

  • COLD HEARTS [SUDAH DITERBITKAN]
    2.4M 218K 97

    [THE COLD CEO] 'Seandainya manusia bisa memilih seperti apa masa lalunya, pasti tidak akan sulit untuk membuat kau dan aku menjadi kita' Dua orang dengan latar belakang berbeda, masa lalu yang menyakitkan. Bersama membekukan hati mereka agar tidak dikecewakan lagi saat ini. Total 70 Chapter. Cerita di private secara...

    Completed  
  • Juna & Jane
    91.8K 9.9K 34

    Sebuah cerita tentang Arjuna dan Janice. Tentang Arjuna yang mengejar mimpinya, Tentang Janice yang membantu Arjuna dalam tiap langkahnya, Tentang Janice yang cintanya berakhir kandas, Tentang Arjuna yang bersedia mengisi hati yang kosong, Tentang Arjuna yang harus mempertahankan hidup seseorang, Tentang Janice yang h...

    Completed  
  • Catatan Tentang Hujan
    6.3M 155K 17

    [BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan...

    Completed  
  • Sacrifice and Pain
    330K 44.5K 57

    Bahagia itu sederhana. Sesederhana saat apa yang kita ingin, kita dapatkan dengan cuma-cuma. Sakit karena luka memang luar biasa, tapi kita harus tetap menahannya, agar kita tahu sampai mana titik kelemahan kita. Sama halnya dengan Shania. Ia juga berusaha menahan seluruh luka, yang ia sembunyikan di balik tawa hanya...

  • Puzzle Pieces Of Love
    59.4K 2.5K 35

    [ (Completed) - Smartgirl vs Badboy kini sudah berganti judul menjadi Puzzle Pieces Of Love. Cerita akan berubah 50%, mulai dari tata bahasa, beberapa adegan, judul dan prolog. Akan ada beberapa adegan tambahan. ] Nicho mencintai Calista, Namun Calista mencintai Izki. Begitupula Ferrel yang ingin meraih Calista namun...

    Completed  
  • Young Relation
    482K 21.8K 50

    SMA itu bukan cuma belajar sama main. Ada teman, keluarga, dan cinta yang berkembang lebih besar dari masa sebelumnya. Tapi bagi gue list tadi belum lengkap sama dua hal paling mencolok di hidup gue. Yaitu uang, dan pernikahan. Ini cerita Michelle, yang sedikit banyak ada Dimas di dalemnya. Dia nemenin gue dan...

    Completed  
  • Internship Program -TAMAT-
    453K 3.7K 3

    [Sebagian cerita dihapus.] TERBIT DI KARYAKARSA Cerita Atisha Kanaya Narasati dan Prasastha Adi Wijaya. **Beberapa adegan cerita based on true story.

    Completed  
  • Akustik
    41.5K 3.4K 19

    [ Watty Awards 2016 winner for visual storytelling ] Valent suka suara hujan, suara kerikil yang bergesekan dengan roda besi, suara mesin kereta, suara langkah kaki yang berderap cepat. Ia menyukai segala macam suara, hanya satu suara yang tidak ingin ia dengar, suara tangisnya sendiri karena kehilangan. Sebaliknya, M...

  • HIM
    108K 6.2K 42

    Bila rasa terucap, bolehkah aku memiliki? Copyright 2016 © by dhizayniegirl // All Right Reserved.

    Completed  
  • Kembali [1]
    27.3K 2K 36

    Clarisa Mila Ramlan Cantik ✔ Kaya ✔ Tunangan tampan ✔ Tunangan mapan ✔ Tunangan romantis ✔ Siap Menikah ✔ Mila pikir semua list dalam hidupnya sudah cukup sempurna. Pernikahan impiannya dengan tunangannya pun sudah ada di depan mata. Hingga sebuah rahasia besar yang selama ini disimpan oleh tunangannya serta kehadiran...

    Completed  
  • Fabulous Cold Boy vs Pervert Girl
    518K 10.7K 23

    WARNING 18+ "Gue suka sama lo" "Saya menyukai kakak" Kata kata itu sudah berulang kali didengar oleh Zardhi Risky Prasetyo. Mungkin bagi cowok yang disapa Ardi itu, hal seperti ini sudah biasa. Apalagi mengingat dia adalah Ketua Osis dari SMA Bumi Bangsa Utama Bukannya tidak mau berdekatan dengan berbagai macam gadis...