Redupnya Sinar Mentari
Pada umumnya dua insan yang saling mencintai akan bahagia tatkala bersatu dalam ikatan halal. Namun, tidak dengan Mentari Rahayu Kusuma. Menikah dengan Ahmad Faisal Kahfi-laki-laki yang juga mencintainya-justru membuatnya terjerembap dalam lubang nestapa. Takdir memang tidak pernah bisa ditebak. Keduanya pernah sama-s...