Select All
  • Aku dan permen merah jambu [Terbit]
    5.4K 936 78

    ini tentang perjalanan menuju keteguhan dari hati, tentang bagaimana mematahkan pepatah, merapikan aksara, maupun menyuarakan intuisi. patah tumbuh hilang berganti, setidaknya itu kata pepatah. setiap yang patah pasti tumbuh, setiap yang hilang pasti berganti. aku berharap begitu, tapi terkadang tak sesuai kenyataan...

    Completed  
  • 99 Dangerous Questions; yang, diam-diam, kau penasaran jawabannya
    250K 25.3K 6

    Sst, ini adalah kumpulan pertanyaan berbahaya. Yang selalu muncul dalam benakmu. Yang tak akan kau temukan jawabannya di Google. Yang jika kau tanyakan kepada orang-orang, mereka akan menghakimimu. Jawabannya: Ada. Di. Sini. Tambahkan ke library-mu... sebelum orang lain tahu.

  • we should talk.
    19.3K 1.6K 3

    let's talk about something your friends never tell you about.

  • 99 Tip Menulis yang Mereka Tak Pernah Bilang Padamu
    333K 8.5K 2

    Tip-tip yang kamu baca di sini, tak akan kamu temukan di Google. Peak Position: #1

  • Jika Kita Tak Pernah Baik-Baik Saja
    137K 14.2K 23

    Untuk seseorang yang sedang tidak baik-baik saja, dan masih berusaha supaya bisa baik-baik saja lagi, kutuliskan buku ini untukmu.

  • Jika Kita Tak Pernah Jadi Apa-Apa
    486K 37.4K 18

    Dia diterima di jurusan kedokteran. Dia yang lain lanjut kuliah di luar negeri. Dia yang lain lagi mendapatkan pekerjaan di perusahaan ternama. Dan, kita ingin menjadi mereka. Namun, apakah kesuksesan sedangkal itu? Mari telusuri buku ini dan patahkan aturan tentang kesuksesan yang dangkal itu. Tambahkan ke library-mu...

  • Elusif (Love)
    1.4K 16 6

    Maesa mendadak kalang kabut, begitu ibunya mulai memberondongi dirinya untuk segera mencari pasangan hidup. Kapan nikah? Menjadi pertanyaan horror yang menghantuinya terus menerus. Sementara usianya memang sudah layak untuk menikah. Akan tetapi, status jomblo tanpa limit yang telah sekian lama disandangnya, membuat ia...

  • Kumpulan Lirik Lagu Indie
    1.3K 102 55

    Kumpulan lirik lagu indie Indonesia yang seringkali ada di playlist para anak senja... Liriknya yang puitis dan menyentuh menjadi daya tarik tersendiri bagi penikmat lagu Indie.

  • Lovestory - Album, Simpul dan Asmaraloka
    1K 27 10

    High ranked : #22 in sastra (31/12/2022) Berulang kali, aku berjuang Beberapa kali, aku menyerah Ada masa jatuh dan bangkit tumbuh dan layu pasang dan surut Tapi... kupastikan aku tak akan mati yaitu: rasa(cinta)ku padamu ♡Telaga Senjakala♡ ☆☆☆ Cinta dan beribu maknanya seringkali diperbincangkan di seluruh penjuru du...

  • Fuchsia
    420K 87.8K 38

    Fuchsia cinta akting, tidak cinta yang lain, sampai Fuchsia mengenal Aatreya, anak IPA pendiam yang diam-diam jago nyanyi. Fuchsia yakin Aatreya akan menjadi lawan main yang baik! Terutama, Aatreya adalah tiket utamanya menyabet Piala Citra yang sudah lama ia idam-idamkan. Meminta Aatreya menjadi aktor tidak semudah...

    Completed  
  • Blossom Effect
    226K 16K 29

    Awalnya niat Bunga untuk mendekati Ray--anak badung di sekolahnya--hanya karena persyaratan agar dia bisa mendaftar ke kandidat calon ketua OSIS SMA Nusa Bangsa. Beberapa hal yang tak disangka terjadi, seperti Bunga yang mendapati dirinya jatuh terlalu dalam pada Ray yang selalu bersikap dingin dan berbicara dengan sa...

    Completed  
  • MARIPOSA 2
    24.3M 1.8M 68

    Mariposa kini selalu bersamanya. Mariposa selalu memencarkan keindahannya. Namun, sampai kapan Mariposa selalu bisa bersamanya? Sampai kapan Mariposa akan selalu indah? Apakah Mariposa tetap terlihat indah jika dia pergi? Mari kita mulai perjalanan baru Mariposa.

  • Not a Dreaming Marriage (Completed)
    6M 487K 34

    Ada perbedaan yang terlalu mencolok antara aku dan dia. Dia pintar. Aku bodoh. Dia founder sekaligus CEO sebuah aplikasi belajar online. Sedang aku? Mungkin yang bisa kulakukan hanya bergaya di depan kamera untuk endorse baju dengan bayaran tak seberapa. Dia penuh perhitungan. Aku ceroboh. Dia suka baca buku-buku...

  • Potret Sanubari ( Complete )
    79.9K 10K 9

    Kenesia Sanubari memiliki impian menjadi seorang komikus ternama. Apapun yang terjadi, dia harus pergi dari kota Batu ke Jakarta, untuk meraih cita-cita. Hingga saat kesempatan itu datang, Kenes justru bimbang dan panik. Karena untuk maju meraih cita-citanya, ia harus melalui tahap berhadapan dengan Anjar. Mantan ketu...

  • The Boot Stories (Boot, Poem, and a Piece of Cupcake)
    1.4M 157K 38

    BAGIAN TERAKHIR SEASON 1 DIUNPUB DEMI KEPENTINGAN PENERBITAN! Untuk kalian yang penasaran, bisa langsung tengok bukunya di Gramedia ya! :D *** Dunia mengurung Angkara Devanagari bersama dua pria yang memiliki pesona sebagai mantan Presiden BEM dan ketua Himpunan Mahasiswa Departemen. Sayang, dunia tidak membiarkannya...

  • SIN [Completed]
    27.1M 1.4M 57

    (Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua co...

    Completed  
  • Wedding Agreement ( WEB SERIES tayang di Disney Hotstar)
    12M 300K 33

    #1 Romance, 27 Juli 2018 Novel sudah tersedia di GRAMEDIA. Filmnya bisa ditonton di Netflix dan Disney Hotstar. Web series-nya bisa ditonton di Disney Hotstar mulai 25 Maret 2022 Bagi Btari Hapsari, atau Tari, menikah adalah ibadah. Walau belum mengenal dengan baik calon suami yang dikenalkan oleh pakde dan budenya. I...

    Completed  
  • KISAH UNTUK GERI
    3.9M 190K 26

    (Telah Terbit dan Di-Serieskan) Dinda memiliki semua yang diidamkan remaja dalam kehidupannya; tajir, cantik, populer dan dipuja oleh banyak cowok di sekolah hingga akhirnya dia kehilangan semua yang dia miliki dalam waktu secepat kedipan mata. Dinda mencari cara untuk mengembalikan reputasinya, yakni mengikrarkan dir...

    Completed  
  • TITIK MALIK (judul sebelumnya 'With(out) You')
    97.3K 2.9K 68

    Ganti Judul dari 'With(out) You' menjadi 'Titik Malik'! *** Kamu berharga. Percayalah kamu bisa hidup tanpanya. Meski hidup selalu diwarnai dengan cinta, kamu takkan menderita karenanya. Izinkan dirimu bahagia, tanpa harus terjebak nostalgia bersama bayangannya. *** BUKAN CERITA, HANYA SEDIKIT KATA-KATA UNTUKMU YANG B...

  • Ekskul SMA Cakrawala #TeenfictWWG
    14.8K 1.1K 32

    Selamat datang di Jurusan Teen Fiction The WWG! Di sinilah kami menulis kisah-kisah manis khas remaja dan dijamin baper tentunya. 🚌🚌🚌

  • Sydney Retrouvailles (Pemenang Wattys 2018)
    250K 17.8K 15

    [Novel Roman Metropop] - Bagi Keanu, kota Sydney tak seberwarna dulu semenjak Tatjana pergi. Retak. Hujan dan senja di sana terasa pekat gigilnya. Kata dalam puisinya pecah terurai. Seolah sejarah rindu Adam Hawa hidup kembali. Sementara itu, Tatjana masih meraba ingatannya. Mencoba keluar dari zona mencekat. Berharap...

  • Chemistry
    147K 23.7K 8

    Chemistry itu tumbuh sendiri; alamiah. Seperti rumput liar." Arkanino. "No. No. Chemistry itu diciptakan; dibentuk. Seperti taman." Gemi Shaluna

  • Jodohpedia
    226K 35.6K 17

    Jodopedia adalah rumah bercerita sekaligus kedai para lajang. Dari petang, hingga matahari melintang, banyak lajang-lajang yang berkumpul di sana. Bertukar cerita malang, mencari peluang, atau sekadar nikmati masa bujang. Ada Lajang Sayang, Lajang Malang, Lajang Jalang, Lajang Matang, sampai Lajang Kayang. Kadang, p...

  • Kata
    28.7K 403 46

    Masing-masing dari kita mengisi bagian-bagian kosong dalam hidupnya dengan banyak cara. Dan aku menuangkan kekosongan itu dalam KATA. Sebab beberapa rasa tak bisa aku suarakan.

  • Dictionary Of Broken Heart
    1.2M 118K 36

    [ CERITA INI DI-PRIVATE ] Jatuh cinta pada Arkanino, laki-laki yang dia anggap sebagai refleksi superhero sinting si 'Deadpool, menyulap Arsila Salsabila menjadi perempuan agresif bin muka tembok! Bertahun-tahun mendidikasikan diri sebagai Arkanholic, Salsa akhirnya mengungkap perasaannya namun yang ia dapat malah pe...

  • Ikigai I-II
    2.6M 40.1K 9

    Teenfiction 15+ ISI CERITA MASIH LENGKAP! "Don't, don't come alone to me by yourself. Just don't." - Dirga Dirga, adalah tipikal cowok yang melihat sesuatu dengan pemikiran logis dan tidak mau disusahkan, tapi di akhir masa SMA-nya dia memutuskan bermain-main dengan sesuatu yang tidak logis dan menyusahkan yang mana i...

    Completed  
  • R A Q U E L
    1.2M 192K 42

    This story is a work of fiction. Any resemblance to any person, place, or written works are purely coincidental. Please do not copy or use this story in any manner without author's permission. - AbelJessica

    Completed  
  • Sashikirana
    1.3K 80 10

    #1 in prosa(24/11/24) "Perihal luka yang tak menemu cara sembuhnya..." -Sashikirana Azure Maheswara- ☆☆☆ Sas sadar, hubungannya dengan orang tuanya jauh dari kata baik-baik saja. Satu insiden besar yang dahulu terjadi, begitu mempengaruhi kehidupannya yang sekarang. Dia tinggal di sebuah rumah yang meskipun mewah, jug...

  • Loose Cannon
    3.3M 452K 50

    Alia yang baru saja diselingkuhi oleh pacarnya bertemu dengan Bastian yang tiba-tiba mengajaknya menikah. Di sela kerunyaman bahtera rumah tangga mereka, keduanya mencoba untuk mengungkap pelaku pembunuhan ayah Bastian. *** Sembilan tahun bukanlah waktu yang singkat, rasa sakit hati karena diselingkuhi kekasihnya memb...

    Completed