aku heran melihat guruku yang selalu mengunci ruangannya dan tidak memperbolehkan seorangpun yang masuk diruangan itu. aku selalu bertanya-tanya apa sebenarnya yang dia sembunyikan disana. apakah ada seorang wanita yang di sembunyikannya? atau emas batangan? entahlah rasa penasaran itu membuatku pusing sendiri