Kebarsamaan, kasih sayang, cinta. Persahabatan tidak mungkin muncul tanpa ada kebersamaan. Dimana ada persahabatan, tidak mungkin tanpa kasih sayang. Apalagi persahabatan antara laki-laki dan perempuan sangat tidak menutup kemungkinan ada rasa cinta diantaranya. Begitu pun yang dirasakan Ika, gadis cantik yang sedang dalam kegalauan. Ia suka pada laki-laki yang juga sahabat nya, tetapi entah sahabatnya itu suka dengannya atau tidak. Simak kisah ikha bersama sahabat-sahabatnya dalam cerita About Friendship.