Assalamualaikum WR.WB Ini cerita thriller yang cukup berkategori remaja cukup dewasa. Tapi ini belum saya kategorikan cerita dewasa. Cerita ini tentang keluarga yang baru pindah rumah ke kota "vandal" yaitu kota yang sangat sepi dan orang orang menjuluki kota ini sebagai "almost death town" Keluarga ini terdiri dari lima orang. Yaitu ayah "herry", ibu "Vani", anak pertama "adam", anak kedua "ziska", anak ketiga "gilang". Ini cerita saat Gilang, si anak bungsu pergi ke hutan belakang sekolah dan menemukan sebuah rumah tua.