Pembaca Webtoon mana suaranya??
Seneng nggak sih waktu dapat kabar kalau webtoon peringkat 1 sepanjang tahun ini diangkat ke layar lebar?
Pastinya di awal seneng banget ya, tapi masih kerasa nggak antusias nya diakhir drama? Well, jawabannya beragam ya. Gimana kalau kita saling balas komentar di review kali ini? Siapa tau opini kita samaan kan?
Bercerita tentang siswi SMA Im Ju-Kyung yang sejak kecil selalu memiliki kebencian tak berdasar pada penampilan dirinya. Guna menutupi wajah aslinya, Ju-Kyung memilih menggunakan make up.
Talenta make up nya yang hebat membuatnya seketika menjadi siswi populer di sekolah barunya. Namun, bagaimana jika kedok aslinya terancam karena kehadiran dua pangeran tampan Lee Soo-Ho dan Han Seo-Joon?
Penasaran dengan drama akhir tahun kemarin ini? Stay tuned ya!
***
Judul: True Beauty
Judul lain: 여신강림
Negara: Korsel
Tahun rilis: 2020
Genres: Rom-com
Durasi: 73 menit
Episode: 16
Broadcast Network: TvN
Age rate: 13+
Rate by me: 7/10
*Review*
Satu kata terlintas untuk drama ini adalah: Engaging.
Iya, drama ini begitu memikat dan memberi rasa adiktif di setiap akhir episodenya. Manalagi dramatisasi di momen-momen bersejarah sampai akting profesional yang dibawakan semua aktor dan aktris mampu mengatur mood penonton.
KAMU SEDANG MEMBACA
DRAKOR WAJIB TONTON!!
Saggistica#1Dramakorea #1 Film #1 Review 29 dec 2020 15 jan 2021 #1 Taiwan 29 dec 2020 #2 nonfiction 9 may 2021 Suka Korea? Suka nonton drama? Berarti kita sama. Bingung mau nonton apa? Gak perlu khawatir! Kalian sudah berada di lapak yang tepat! Disini adal...