1

1.8K 86 0
                                    

Maaf jika ceritanya gaje dan gak nyambung.

Mungkin hari ini adalah hari yang sial bagi (name), Karena hari ini (name) disuruh untuk lembur sampai larut dan siapa sangka akan turun hujan ditengah malam dan sialnya lagi dia lupa untuk membawa payung padahal laporan cuaca di tv tadi mengatakan bahwa akan turun hujan pada malam hari.

"Kuso, kenapa aku harus lupa membawa payung padahal sudah tau akan hujan" gumam (name) pada dirinya sendiri.
(name) terpaksa menunggu hujan reda. (Name) tidak menunggu di kantor melainkan di halte bus. Karena hujan baru turun saat (name) dalam perjalanan pulang dan saat jam segini bus sudah tidak beroperasi lagi dan taksi pun tidak ada yang lewat, jalanan itu terasa sepi walau ada beberapa kendaraan yang lewat tapi tidak ada taksi yang lewat, jika ada pasti sudah ada penumpangnya.

Saat (name) menunggu hujan reda di halte bus ada seseorang yang menerobos hujan dan berteduh di halte bus yang sama dengan (name). (Name) terpaku saat melihat orang itu, bagaimana tidak pria yang mengenakan kemeja warna putih yang basah akibat terkena air hujan dan mencetak lekukan tubuh pria itu yang sixpack dan rambut berwarna pirang serta memakai kacamata yang terlihat sangat menawan di mata (name).
" wah... Sugoi" ucap (name) dalam hati.
Matanya tidak bisa lepas dari sosok pria yang bisa dibilang adalah tipe (name).
(Name) mengeluarkan headphone nya dan memfoto pria itu secara diam² tanpa diketahui oleh pria itu.

 (Name) mengeluarkan headphone nya dan memfoto pria itu secara diam² tanpa diketahui oleh pria itu

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

Tanpa (name) sadari pria itu melihatnya dengan tatapan dingin. Saat (name) sadar dirinya kepergok menatap pria yang ada di depannya itu (name) langsung mengalihkan pandangannya kearah lain. (Name) ingin menyapa dan menanyakan namanya, tapi saat (name) menghampirinya ada sebuah mobil yang datang dan sosok yang ada didalam mobil keluar dengan payung dan membukakan pintu untuk pria itu. Pria itu masuk dan keluar lagi dari mobil dengan membawa payung ditangannya dan berjalan menuju tempat (name) berada.
" nona ini, mungkin anda membutuhkannya untuk pulang karena jam segini bus sudah tidak beroperasi lagi" ucap pria itu memberikan payung kepada (name).
"Arigatou, lain kali jika kita bertemu aku akan mengembalikan payung nya" ucap (name)
"Kalau begitu saya duluan karena masih ada urusan yang harus saya urus secepatnya" ucap pria itu dan beranjak pergi menuju mobilnya. Tapi saat baru beranjak satu langkah (name) menghentikannya
" T-tunggu tuan kalo boleh tau siapa nama anda?" tanya (name) kepada pria itu
" Nanami Kento, kalau tidak ada apa-apa lagi saya permisi." ucap pria itu dan langsung pergi menuju mobilnya.
"Sepertinya dia benar-benar sibuk, dia terlihat tergesa-gesa untuk pergi" ucap (name) dalam hati.
"Nanami Kento, baiklah aku akan mengingat nama itu." ucap (name) saat nanami sudah pergi dari situ.

cerita singkat nanami x readers (Hiatus)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang